Surat Abasa adalah salah satu surat dalam Al Quran yang masuk ke dalam juz 30 atau juz ‘amma. Surat Abasa diturunkan di kota Mekkah dan terdiri dari 42 ayat.
Pada artikel ini, Tahsin.id akan menguraikan hukum tajwid surat Abasa ayat 21-25 paling mudah untuk dipelajari.
اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ
ثُمَّ اَمَا تَهٗ فَاَ قْبَرَهٗ ۙ
summa amaatahuu fa aqbaroh
“kemudian Dia mematikannya lalu menguburkannya,”
(QS. ‘Abasa 80: Ayat 21)
ثُمَّ اِذَا شَآءَ اَنْشَرَهٗ ۗ
summa izaa syaaa`a angsyaroh
“kemudian jika Dia menghendaki, Dia membangkitkannya kembali.”
(QS. ‘Abasa 80: Ayat 22)
كَلَّا لَـمَّا يَقْضِ مَاۤ اَمَرَهٗ ۗ
kallaa lammaa yaqdhi maaa amaroh
“Sekali-kali jangan (begitu)! Dia (manusia) itu belum melaksanakan apa yang Dia (Allah) perintahkan kepadanya.”
(QS. ‘Abasa 80: Ayat 23)
فَلْيَنْظُرِ الْاِ نْسَا نُ اِلٰى طَعَا مِهٖۤ ۙ
falyangzhuril-ingsaanu ilaa tho’aamih
“Maka hendaklah manusia itu memerhatikan makanannya,”
(QS. ‘Abasa 80: Ayat 24)
اَنَّا صَبَبْنَا الْمَآءَ صَبًّا ۙ
annaa shobabnal-maaa`a shobbaa
“Kamilah yang telah mencurahkan air melimpah (dari langit),”
(QS. ‘Abasa 80: Ayat 25)
 |
tajwid surat abasa ayat 21-25 |
Tajwid surat Abasa ayat 21
ثُمَّ
Nama hukum tajwid diatas adalah ghunnah, sebab ada huruf mim di-tasydid. Cara membaca ghunnah disini adalah huruf mim ketika dibaca harus didengungkan antara 2-3 harakat.
اَمَا
Ini adalah contoh tajwid mad thabi’i dalam surat Abasa, sebab ada hurufalif di-fathah. Panjang mad thabi’i adalah 1 alif atu 2 harakat.
تَهٗ
Nama hukum tajwid diatas adalah Mad Shilah qasirah, sebaba ada Ha dlomir berharakat dlommah terbalik dan didepannya tidak ada huruf mad. Panjang mad shilah qashirah adalah 1 alif.
فَاَ قْبَرَهٗ ۙ
Pada kata diatas hukum tajwidnya adalah qolqolah sughra, sebab ada huruf qolqolah (qof) sukun asli.
Dan huruf ra dibaca tafkhim, sebab berharakat fathah.
Tajwid surat Abasa ayat 22
ثُمَّ
Ini adalah contoh ghunnah dalam surat Abasa, sebab ada huruf mim di-tasydid.
اِذَا
Ini adalah mad thabi’i, sebab ada huruf alif di-fathah. Panjang mad thabi’i adalah 1 alif.
شَآءَ
Nama hukum tajwid diatas adalah mad wajib muttashil, sebab ada mad thabi’i bertemu hamzah dalam 1 kata. Panjang mad wajib muttashil adalah 5 harakat.
اَنْشَرَهٗ ۗ
Pada kata diatas hukum tajwidnya ada 2, yaitu ikhfa dan huruf ra dibaca tafkhim. Ikhfa dalam surat Abasa diatas sebab ada nun sukun bertemu dengan huruf Syin. Dalam ilmu tajwid ikhfa masuk ke dalam Hukum Nun Sukun dan Tanwin. Huruf ra dibaca tafkhim sebab berharakat fathah.
Tajwid surat Abasa ayat 23
كَلَّا
Nama hukum tajwid diatas adalah mad thabi’i, sebab ada alif di-fathah.
لَـمَّا
Pada kata diatas ada 2 hukum tajwid, yaitu Ghunnah dan mad thabi’i. Ghunnah sebab ada huruf mim di-tasydid.
يَقْضِ
Ini adalah contoh qolqolah sughra pada surat Abasa, sebab ada huruf qolqolah yaitu qof sukun asli.
مَاۤ اَمَرَهٗ ۗ
Perhatikanlah kalimat diatas, disini ada 2 hukum tajwid, yaitu Mad Jaiz Munfashil dan huruf ra dibaca tafkhim. Mad jaiz munfashil dalam surat Abasa diatas sebab ada mad thabi’i bertemu dengan alif dalam lain kata. Panjang mad jaiz munfashil antara 2-5 harakat.
Tajwid surat Abasa ayat 24
فَلْيَنْظُرِ
Nama hukum tajwid diatas adalah Ikhfa, sebab ada nun sukun bertemu dengan salah satu huruf ikhfa yaitu Dzha.
ظُرِ الْاِ
Ini adalah contoh alif lam qomariyah dalam surat Abasa, sebab ada alif lam beremu dengan huruf qomariyah (alif). Ketika dibaca huruf lam-nya tampak.
الْاِ نْسَا نُ
Ini adalah contoh ikhfa dalam surat Abasa, sebab ada nun sukun bertemu dengan huruf sin. Dan mad thabi’i, alasannya sebab ada huruf alif di-fathah.
اِلٰى طَعَا مِهٖۤ ۙ
Perhatikanlah kalimat diatas, disini ada hukum mad yang terjadi karena ada fathah berdiri dan alif di-fathah. Namanya mad ashli atau mad thabi’i.
Tajwid surat Abasa ayat 25
اَنَّا
Pada kata diatas ada 2 hukum tajwid, yaitu ghunnah dan mad thabi’i. Ghunnah dalam surat Abasa ayat 25 ini sebab ada huruf Nun di-tasydid, ketika dibaca huruf Nun-nya harus didengungkan.
صَبَبْ
Ini adalah contoh qolqolah sughra dalam surat Abasa ayat 25, sebab ada huruf qolqolah (Ba) sukun asli.
نَا الْمَآءَ
Pada kalimat diatas ada 2 hukum tajwid, yaitu alif lam qomariyah dan mad wajib muttashil. Alif Lam qomariyah disini terjadi sebab ada alif lam bertemu dengan huruf mim. Mad wajib muttashil dalam surat Abasa ayat 25 ini sebab ada mad thabi’i bertemu dengan hamzah dalam 1 kata. Mad wajib muttashil dibaca dengan panjang 5 harakat.
صَبًّا ۙ
Ini adalah Mad ‘Iwadl, alasannya sebab ada huruf alif berharakat tanwin fathah, kemudian bacaannya waqaf (berhenti). Panjang dan cara membacanya seperti mad thabi’i.
Penutup
Demikianlah hukum tajwid surat Abasa ayat 21-25, semoga bermanfaat.
Rekomendasi
- Hadis ke 39: Memahami Pesan dan Hikmah yang Terkandung Hadis ke 39 - Dalam tradisi Islam, hadis memiliki peran yang sangat penting dalam mengajarkan umat Muslim mengenai prinsip-prinsip hidup yang baik dan benar, yang sesuai dengan tuntunan Nabi Muhammad…
- Hukum Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 285 beserta Arti… Memahami bacaan Al Quran sesuai dengan kaidah ilmu tajwid adalah hal yang sangat penting agar makna ayat tidak tersalahartikan. Salah satu surat yang memiliki makna mendalam adalah Al Baqarah, yang…
- Tajwid surat Al Maidah ayat 16 lengkap dengan arti… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan analisa hukum tajwid surat Al Maidah ayat 16.Dikutip dari wikishia, Surah Al-Maidah (bahasa Arab:سورة المائدة) artinya Hidangan, disebut sebagai Al-Maidah disebabkan…
- Pelembut Pakaian Populer ROYALE dengan Aroma Parfum Mewah Penggunaan softener sebagai pewangi pakaian dapat membuat harum semerbak bertahan lebih lama, dan tingkat keharumannya pun lebih intens. Meski demikian, pemakaian pelicin pakaian juga bisa memelihara aroma yang dipancarkan oleh pakaian yang…
- Tajwid surat 'Abasa ayat 1-5 'Abasa adalah nama surat ke 80 dalam Al Quran. Surat 'Abasa dirurunkan di kota Mekkah maka disebut ke dalam golongan surat Makkiyah. Surat 'Abasa terdiri dari 42 ayat. Nama 'Abasa…
- Tafsir Surat Al-A'raf Ayat 35 Menurut Tafsir Ibnu Katsir TAHSIN.ID- Surat Al-A'raf merupakan sumber kearifan dan petunjuk bagi umat Islam, yang mengandung pelajaran berharga untuk kehidupan sehari-hari. Salah satu ayat yang mencerminkan kebijaksanaan dan keadilan Allah terdapat pada ayat…
- Hukum Tajwid surat Al Baqarah ayat 148 lengkap Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 148.Surah Al-Baqarah (Bahasa Arab: البقرة, "Sapi Betina") merupakan surah yang paling panjang dalam Alquran. Surah…
- Tajwid surat 'Abasa ayat 31-35 Tajwid surat 'Abasa ayat 31-35 adalah lanjutan dari tajwid surat 'Abasa ayat 26-30. Surat 'Abasa merupakan surat ke 80 dalam Al Quran, surat yang diturunkan di kota Mekkah ini terdiri dari 42…
- Tajwid surat Al Anbiya ayat 10 lengkap Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Anbiya ayat 10. Dikutip dari wikishia, Surah Al-Anbiya (bahasa Arab: الأنبياء) , al-Anbiyā , "Para Nabi") adalah…
- Tajwid surat 'Abasa ayat 26-30 Tajwid surat 'Abasa ayat 26-30 adalah lanjutan dari tajwid surat 'Abasa ayat 21-25. Surat 'Abasa merupakan surat ke 80 dalam Al Quran, surat yang diturunkan di kota Mekkah ini terdiri dari…
- Hukum tajwid surat Al An'am ayat 7 lengkap dengan… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al-An'am ayat 7. Surah Al-An'am (bahasa Arab:سورة الأنعام) disebut sebagai An'am, karena dalam 15 ayat pada surah Al-An'am…
- Hukum tajwid surat An Naml ayat 9 lengkap Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat An Naml ayat 9Dikutip dari wikishia, Surah An-Naml (bahasa Arab:النّمل, "Semut") adalah surah ke-27 Al-Quran berdasarkan susunan mushaf…
- Siapkan masa depan buah hati dengan Tabungan Pendidikan Anak Tabungan Pendidikan Anak. Anak adalah investasi paling berharga bagi setiap keluarga. Di masa yang akan datang, mereka diharapkan mampu melanjutkan generasi yang lebih baik dari generasi sebelumnya. Bekal ilmu pengetahuan…
- Zakat Ramadhan TAHSIN.ID- Bulan Ramadhan, bulan penuh berkah dan ampunan, telah tiba kembali. Di bulan istimewa ini, umat Islam di seluruh dunia berlomba-lomba untuk meningkatkan ibadah mereka, termasuk menunaikan zakat fitrah. Zakat…
- 100+ Contoh Idgham Bila Ghunnah dalam Al Quran… contoh-idgham-bila-ghunnah-dalam-al-quranAsslaamu'alaikum Hallo Sobat Tahsin.id pada artikel ini admin akan membagikan contoh Hukum Idgham Bila Ghunnah dalam Al Quran. Dalam Ilmu Tajwid Idgham Bila Ghunnah masuk ke dalam Hukum Nun Mati…
- Tafsir Surat Al-A'raf Ayat 172 Menurut Ibnu Katsir:… TAHSIN.ID- Surat Al-A'raf adalah salah satu surat dalam Al-Qur'an yang memuat berbagai kisah dan pelajaran penting bagi umat manusia. Ayat 172 dari surat ini secara khusus mengajarkan pentingnya beriman kepada…
- Pengertian Hukum Ikhfa beserta tingkatan dan… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan Hukum Ikhfa dan tingkatannya. Ikhfa yang akan kita bahas adalah hukum Nun mati dan Tanwin. Sebelum membahas lebih jauh mari kita…
- Al Quran MP3 Syaikh Sa'ad Al Ghamidi Syaikh Sa’ad Said Al Ghamidi Syaikh Sa’ad Said Al Ghamidi seorang tokoh Ikhwanul Muslimin yang berasal dari Arab Saudi. Beliau dilahirkan pada tanggal 19 Mei tahun 1967 atau 1387 H…
- Tajwid Surat Ali Imran Ayat 190-191 Hukum tajwid dalam membaca Al-Quran adalah suatu hal yang sangat penting untuk diperhatikan. Dengan mengikuti kaidah-kaidah tajwid, pembaca dapat menghindari kesalahan dalam pemahaman makna ayat dan menghormati keindahan bunyi serta…
- Hukum mempelajari ilmu tajwid dan definisinya Mempelajari ilmu tajwid adalah hal yang dianjurkan dalam agama Islam. Tajwid adalah ilmu yang mempelajari cara mengucapkan huruf-huruf dalam Al-Quran dengan benar sesuai dengan aturan-aturan yang telah ditetapkan. Ilmu tajwid…
- Hadits Arbain ke 2 Latin: Memahami Makna dan Hikmahnya Hadits Arbain ke 2 Latin - Hadits Arbain Nawawi adalah koleksi 40 hadits yang di susun oleh Imam Nawawi, yang berisi ajaran-ajaran penting dalam Islam yang sangat relevan dengan kehidupan…
- Tajwid Surat Al A'la ayat 1-5 Pendahuluan Bacaan Al-Quran memiliki kedudukan istimewa dalam agama Islam. Kaum Muslimin diwajibkan untuk membaca Al-Quran dengan baik, benar, dan mengikuti aturan-aturan tajwid. Memahami hukum tajwid pada surat ini tidak hanya…
- Distributor Bubble Wrap Jakarta Yang Murah Dan Terbaik Bubble wrap menjadi barang yang sangat penting terutama untuk para pelaku bisnis online yang mengharuskannya mengemas barang yang akan dikirim dengan baik agar aman sampai tujuan dan terhindar dari resiko…
- Rekomendasi Jasa SEO Aman dengan Hasil Optimal Untuk meningkatkan keuntungan bisnis dan menciptakan brand awareness, langkah yang dapat digunakan adalah dengan memanfaatkan jasa SEO.Layanan SEO akan bisa menggunakan teknik-teknik yang bisa bermanfaat untuk meningkatkan jumlah pengunjung dengan…
- Terjemah Surat Al Fatihah per kata ayat 1-7 Al Fatihah adalah surat pertama dalam Al Quran. Al Fatihah artinya pembuka. Mengetahui arti ayat Surat Al Fatihah begitu besar manfaatnya, selain akan mendapatkan pahala, juga dapat menambah keimanan dan ketaqwaan…
- Cara Memelihara Kucing di Rumah, Hewan Kesayangan… Kucing menjadi salah satu pilihan hewan peliharaan di rumah. Bagi kamu yang ingin memilikinya, ada sejumlah cara memelihara kucing di rumah.Ada banyak pilihan hewan peliharaan di rumah mulai dari yang…
- Hukum Tajwid surat Al Baqarah ayat 141 lengkap… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 141.Surah Al-Baqarah (Bahasa Arab: البقرة, "Sapi Betina") merupakan surah yang paling panjang dalam Alquran. Surah…
- Hukum Tajwid surat Al Waqiah ayat 6-10 beserta… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan analisa hukum tajwid surat Al Waqi ah ayat 6-10.Surah Al-Waqiah (bahasa Arab:الواقعه, Al-Wāqi'ah, "Hari Kiamat") adalah surah ke-56 berdasarkan susunan mushaf…
- 5 Cara Menjadi Blogger Sukses untuk Pemula Hingga Sukses Menjadi blogger sukses di zaman digital ini apakah sebuah kehaluan di era gempuran Youtuber dan tiktokers? Mayoritas orang pasti mengira sulit sukses di dunia blogger bahkan mengklaim sudah bukan eranya…
- Hujum Tajwid Surat Al Kafirun ayat 1-6 lengkap… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Kafirun ayat 1-6.Surat Al-Kafirun merupakan salah satu surat dalam kitab suci Al Quran yang sering dibaca umat…