Tajwid surat ‘Abasa ayat 31-35 adalah lanjutan dari tajwid surat ‘Abasa ayat 26-30. Surat ‘Abasa merupakan surat ke 80 dalam Al Quran, surat yang diturunkan di kota Mekkah ini terdiri dari 42 ayat.
Hukum tajwid apa saja yang terdapat dalam surat ‘Abasa? Pada artikel ini Tahsin.id akan menganalisa hukum tajwid surat ‘Abasa ayat 31-35.
Silahkan dibaca ya…
tajwid surat abasa ayat 31-35
اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ
وَّفَا كِهَةً وَّاَبًّا ۙ
wa faakihataw wa abbaa
“dan buah-buahan serta rerumputan.”
(QS. ‘Abasa 80: Ayat 31)
مَّتَا عًا لَّـكُمْ وَلِاَ نْعَا مِكُمْ ۗ
mataa’al lakum wa li`an’aamikum
“(Semua itu) untuk kesenanganmu dan untuk hewan-hewan ternakmu.”
(QS. ‘Abasa 80: Ayat 32)
فَاِ ذَا جَآءَتِ الصَّآ خَّةُ ۖ
fa izaa jaaa`atish-shoookhkhoh
“Maka apabila datang suara yang memekakkan (tiupan sangkakala yang kedua),”
(QS. ‘Abasa 80: Ayat 33)
يَوْمَ يَفِرُّ الْمَرْءُ مِنْ اَخِيْهِ ۙ
yauma yafirrul-mar`u min akhiih
“pada hari itu manusia lari dari saudaranya,”
(QS. ‘Abasa 80: Ayat 34)
وَاُ مِّهٖ وَاَ بِيْهِ ۙ
wa ummihii wa abiih
“dan dari ibu dan bapaknya,”
(QS. ‘Abasa 80: Ayat 35)
Tajwid surat ‘Abasa ayat 31
وَّفَا
Ini adalah tajwid Mad Thabi’i, alasannya sebab ada huruf Alif di-fathah. Panjang mad thabi’i adalah 1 alif atau 2 harakat.
كِهَةً وَّ
Ini adalah tajwid Idgham Bighunnah dalam surat ‘Abasa ayat 31, alasannya sebab ada tanwin (fathah) bertemu dengan huruf wawu. Cara membacanya adalah huruf Ta dimasukkan ke dalam huruf wawu dan ditasydidkan, jadi dibaca Kihatawwa.
وَّاَبًّا ۙ
Ini adalah contoh Mad ‘Iwadl dalam surat ‘Abasa ayat 31, sebab ada Alif di-tanwin fathah, kemudian bacaannya waqaf. Cara membaca mad ‘iwadl sama seperti membaca mad thabi’i.
Tajwid surat ‘Abasa ayat 32
مَّتَا
Ini adalah tajwid Mad Thabi’i, sebab ada huruf Alif di-fathah.
عًا لَّ
Ini adalah tajwid Idgham Bila Ghunnah, sebab ada tanwin bertemu dengan huruf Lam.
لَّـكُمْ وَ
Ini adalah contoh Idzhar Syafawi dalam surat ‘Abasa, sebab ada Mim sukun bertemu dengan huruf wawu. Ketika dibaca, huruf Mim-nya tidak boleh dengung.
وَلِاَ نْعَ
Ini adalah tajwid Idzhar Halqi, sebab ada nun sukun bertemu dengan huruf ‘Ain.
عَا مِكُمْ ۗ
Pada kata diatas ada 1 hukum tajwid, yaitu Mad Thabi’i, sebab ada huruf Alif di-fathah.
Tajwid surat ‘Abasa ayat 33
فَاِ ذَا
Ini adalah Mad Thabi’i dalam surat ‘Abasa ayat 33.
جَآءَ
Ini namanya adalah Mad Wajib Muttashil, sebab ada mad thabi’i bertemu dengan hamzah dalam 1 kata. Panjang mad wajib muttashil adalah 5 harakat.
تِ الصَّ
Ini adalah Alif lam qomariyah dalam surat ‘Abasa, sebab ada alif lam bertemu dengan huruf syamsiyah, yaitu Shad. Ketika dibaca huruf lam-nya tidak tampak, tetapi dimasukkan ke dalam alif lam syamsiyah.
صَّآ خَّةُ ۖ
Nama hukum tajwid pada kata diatas adalah Mad Lazim Mutsaqqal Kilmi. Sebab karena ada mad ashli menghadapi huruf bertasydid dalam satu kata, panjangnya adalah 6 harakat.
Tajwid surat ‘Abasa ayat 34
يَوْمَ
Ini adalah tajwid huruf lin dalam surat ‘Abasa, sebab ada huruf waw sukun oleh fathah.
يَفِرُّ الْمَرْءُ
Perhatikanlah kalimat diatas, nama hukum tajwid diatas ada 1, yaitu Alif lam qomariyah. Alasannya sebab ada alif lam bertemu dengan huruf qomariyah, yaitu Mim. Ketika dibaca huruf lam-nya tampak, dan diatas huruf lam ada sukun.
مِنْ اَ
Ini adalah contoh Idzhar Halqi dalam surat ‘Abasa, sebab ada nun sukun bertemu dengan huruf alif.
اَخِيْهِ ۙ
Ini adalah tajwid Mad ‘Aridl lissukun, sebab ada mad thabi’i bertemu dengan huruf hidup dan bacaannya waqaf. Panjang mad ‘aridl lissukun antara 2-6 harakat.
Tajwid surat ‘Abasa ayat 35
وَاُ مِّ
Ini adalah contoh tajwid Ghunnah dalam surat ‘Abasa, alasannya sebab ada huruf mim di-tasydid. Ketika dibaca, huruf mim-nya harus didengungkan antara 2-3 harakat.
مِّهٖ
Ini adalah contoh Mad Shilah Qashirah, sebab ada Ha dlomir berharakat kasrah berdiri, dan di depannya tidak ada huruf mad. Panjang mad shilah qashirah adalah 1 alif atau 2 harakat.
وَاَ بِيْهِ ۙ
Ini adalah contoh Mad ‘Aridl lissukun dalam surat ‘Abasa ayat 35.
Penutup
Demikianlah penjelasan hukum tajwid surat ‘Abasa ayat 31-35, semoga bermanfaat.
Amalan Dibulan Puasa tahsin.id - Bulan Ramadan adalah bulan penuh berkah dan ampunan yang dinanti-nanti umat Islam. Di bulan ini, pintu-pintu langit terbuka lebar, dan amalan-amalan kebaikan dilipatgandakan pahalanya. Bagi umat Islam, Ramadan…
Kisah Sahabat Nabi SAW: Ashim bin Tsabit, Jasadnya… Kisah sahabat Nabi SAW A’shim Bin Tsabit yang jasadnya dijaga oleh Allah SWT akan diceritakan Tahsin Online pada artikel dibawah ini. “Siapa yang Hendak Berperang Maka Berperanglah Seperti yang Dilakukan Oleh…
Tajwid surat Saba ayat 6 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Saba ayat 6.Saba adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan ke 34.Surat Saba terdiri dari 54…
Tajwid surat Al Muthaffifin ayat 21-30 Al Muthaffifin adalah surat ke 83 dalam Al Quran, surat berjumlah 36 ayat ini diturunkan di kota Mekkah. Nama Al Muthaffifin diambil dari ayat pertama surat ini yang berarti orang-orang…
Kisah Sahabat Nabi: Abu Al Ash bin Rabi' Menantu… Kisah Sahabat Nabi: Abu Al Ash bin Rabi' Menantu Kepercayaan Nabi Saw akan diceritakan pada artikel ini. “Abu Al Ash Berbicara Kepadaku & Ia Membenarkanku, Ia Berjanji Kepadaku & Ia Menepatinya…
Hukum Idghom HUKUM IDGHOM Tahsin Online akan membagikan materi pelajaran Ilmu Tajwid lengkap. Pada artikel ini akan diuraikan Hukum Idghom. Idghom menurut bahasa adalah: Memasukkan sesuatu ke dalam sesuatu. Sedangkan menurut istilah,…
Tajwid surat 'Abasa ayat 6-10 Surat 'Abasa adalah nama sebuah surat dalam Al Quran yang berada dalam urutan ke 80. Surat yang terdiri dari 42 ayat ini diturunkan di kota Mekkah. 'Abasa mempunyai arti "Ia…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 127 lengkap Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 127.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Tajwid surat Al Mu'minun ayat 6 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Mu'minun ayat 6.Al Mu'minun artinya Orang-orang yang beriman adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan…
Tajwid surat 'Abasa ayat 26-30 Tajwid surat 'Abasa ayat 26-30 adalah lanjutan dari tajwid surat 'Abasa ayat 21-25. Surat 'Abasa merupakan surat ke 80 dalam Al Quran, surat yang diturunkan di kota Mekkah ini terdiri dari…
Tajwid surat 'Abasa ayat 11-15 Surat 'Abasa adalah salah satu surat yang diturunkan di kota Mekkah, surat ini berjumlah 42 ayat. Tahsin.id akan menganalisa hukum tajwid surat 'Abasa ayat 11-15. Pada artikel sebelumnya sudah dijelaskan…
Surat Ali Imran ayat 27 lengkap dengan tajwid dan… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Ali Imran ayat 27.Ali Imran artinya Keluarga Imran adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Hukum Nun Mati Atau Tanwin hukum-nun-mati-dan-tanwin Tahsin.id akan memberikan penjelasan singkat mengenai hukum tajwid. Pada kesempatan kali ini akan menguraikan hukum Nun Mati dan Tanwin. Hukum Nun Mati atau Tanwin adalah pelajaran dasar yang sangat…
Kisah Sahabat Nabi: Rabi'ah bin Ka'ab, Sahabat yang… Kisah Sahabat Nabi: Rabi'ah bin Ka'ab, Sahabat yang Rendah Hati, melayani Nabi Saw sepenuh hati. “Rabi’ah Bin Ka’b melakukan ibadah dengan sungguh-sungguh agar ia dapat menyusul Rasulullah Saw di surga… Sebagaimana…
Tajwid surat Al An'am ayat 5 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al An'am ayat 5.Al An'am artinya Binatang Ternak adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 96 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 96.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan ke…
Tajwid surat An Nisa ayat 82 Assalaamu'alaikum... Hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini akan diuraikan tajwid surat An Nisa ayat 82. Ayat ini berisi mengenai harusnya mentadabburi Al Quran.اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيمِاَفَلَا يَتَدَبَّرُوْنَ الْقُرْاٰ نَ ۗ وَلَوْ كَا…
Tafsir Surat Al-Ahzab Ayat 50 Menurut Ibnu Katsir TAHSIN.ID- Surat Al-Ahzab ayat 50 mengandung pesan penting tentang menjaga kesucian dan kehormatan, sebuah konsep yang ditafsirkan dengan mendalam oleh Ibnu Katsir dalam karyanya. Artikel ini akan mengulas tafsir tersebut…
Tajwid surat Al Anbiya ayat 10 lengkap Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Anbiya ayat 10. Dikutip dari wikishia, Surah Al-Anbiya (bahasa Arab: الأنبياء) , al-Anbiyā , "Para Nabi") adalah…
Tajwid surat ThaHa ayat 6 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat ThaHa ayat 6.ThaHa adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke 20 setelah surat Maryam.Surat…
Bacaan surat An Nas dan artinya Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini admin akan membagikan bacaan surat An Nas dan artinya. Pada artikel sebelumnya sudah dibagikan Bacaan surat Al Fatihah dan artinya.Isi dari surat An Nas…
Al Quran surat Maryam ayat 17 tajwid dan artinya lengkap Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Maryam ayat 17.Maryam adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke 19 setelah surat Al…
Tajwid surat Al Isra ayat 5 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Isra ayat 5.Al Isra artinya Perjalanan Malam adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Cara Menulis Taawudz yang Benar. Taawudz adalah termasuk do'a kita kepada Allah Subhanahu wa Ta'ala. Inti dari taawudz adalah meminta perlindungan kepada Allah SWT dari godaan syetan yang terkutuk. Bacaan taawudz diwajibkan ketika kita hendak…
Tajwid surat Ali Imran ayat 110 lengkap Assalaamu'alaikum, hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini akan dibagikan tajwid surat Ali Imran ayat 110.Pada artikel sebelumnya sudah dibagikan tajwid surat Ali Imran ayat 103كُنْتُمْ خَيْرَ اُمَّةٍ اُخْرِجَتْ لِلنَّا سِ…
Tajwid surat Al Kahfi ayat 30 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Kahfi ayat 30.Al Kahfi artinya Gua adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke…
Tajwid surat 'Abasa ayat 1-5 'Abasa adalah nama surat ke 80 dalam Al Quran. Surat 'Abasa dirurunkan di kota Mekkah maka disebut ke dalam golongan surat Makkiyah. Surat 'Abasa terdiri dari 42 ayat. Nama 'Abasa…
Tajwid surat Hud ayat 5 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Hud ayat 5.Hud adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke 11 setelah surat Yunus.Surat…
Tajwid surat Saba ayat 10 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Saba ayat 10.Saba artinya Kaum Saba adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan ke 34 setelah…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 22 dan artinya Tajwid surat Al Baqarah ayat 22Surat Al Baqarah ayat 22 ini berisikan tentang karunia Allah SWT bagi semua umat manusia, dan larangan berbuat kemusyrikan. اَعُوْذُبِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجيْمِ اَلَّذِيْ جَعَلَ…