“Sekali-kali tidak! Sesungguhnya mereka pada hari itu benar-benar terhalang dari (melihat) Tuhannya.”
(QS. Al-Muthaffifiin: Ayat 15)
Tajwid surat Al Muthaffifin ayat 11
الَّذِيْنَ يُكَذِّبُوْنَ
Hukum tajwid pada kalimat diatas adalah mad thabi’i. Pertama pada huruf ya di kasrah kedua huruf wawu di dlommah. Panjang mad ini adalah 1 alif atau 2 harakat.
Huruf lin di surat Al Muthaffifin
بِيَوْمِ
Ini adalah huruf lin/haraf lin, karena ada huruf wawu disukun oleh fathah.
Contoh Alif lam syamsiyah di surat Al Muthaffifin
مِ الدِّيْنِ
Pada kata diatas ada 2 hukum, yaitu alif lam syamsiyah dan mad thabi’i. Alif lam syamsiyah terjadi apabila alif lam menghadapi huruf syamsiyah, dan diatasnya ada tanda tasydid, ketika dibaca huruf lamnya tidak tampak.
Tajwid surat Al Muthaffifin ayat 12
وَمَا يُكَذِّبُ
Pada kalimat diatas ada 1 hukum, yaitu mad thabi’i. Karena ada huruf alif difathah.
Mad shilah di surat Al Muthaffifin
بِهٖۤ اِلَّا كُلُّ
Pada kalimat diatas ada 2 hukum, yaitu mad shilah qashirah dan mad thabi’i. Mad shilah qashirah disini terjadi karena ada Ha dlomir (Ha bulat) berharakat kasrah berdiri menghadapi huruf alif. Panjang mad ini adalah 5 harakat.
Contoh idzhar di surat Al Muthaffifin
مُعْتَدٍ اَثِيْمٍ
Pada kalimat diatas ada 2 hukum, yaitu idzhar halqi dan mad ‘aridl lissukun. Idzhar halqi disini terjadi karena ada tanwin (kasrah) menghadapi huruf alif. Mad ‘aridl lissukun terjadi karena ada mad thabi’i menghadapi huruf hidup, kemudian bacaannya diwaqafkan (berhenti).
Panjang mad ‘aridl lissukun
Panjang mad ‘aridl lissukun adalah antara 2-6 harakat.
Tajwid surat Al Muthaffifin ayat 14
اِذَا تُتْلٰى
Pada kalimat diatas ada 2 hukum, yaitu mad thabi’i dan mad ashli. Karena ada alif difathah dan fathah berdiri.
عَلَيْهِ
Ini adalah huruf lin/haraf lin.
اٰيٰتُنَا قَا لَ اَسَا طِيْرُ الْاَوَّلِيْنَ
Mad Badal di surat Al Muthaffifin
Pada kalimat diatas terdapat 3 hukum mad. Yaitu mad badal, mad thabi’i dan mad ‘aridl lissukun.
Mad badal terjadi karena ada alif berharakat fathah berdiri, mad thabi’i atau mad ashli disini karena ada fathah berdiri (Ya), alif difathah, dan ya dikasrah.
Mad Badal panjangnya sama dengan mad thabi’i.
Mad aridl lissukun, penjelasannya sudah diuraikan diatas.
Tajwid surat Al Muthaffifin ayat 15
كَلَّاۤ اِ
Pada kata diatas, namanya adalah madjaiz munfashil, karena ada mad thabi’i menghadapi huruf alif pada kata yang lain. Panjangnya adalah antara 2-5 harakat.
Contoh Ghunnah di surat Al Muthaffifin
اِنَّهُمْ
Ini adalah ghunnah (dengung) karena ada huruf nun ditasydid, ketika dibaca huruf nun nya harus didengungkan antara 2-3 harakat.
Contoh idzhar syafawi di surat Al Muthaffifin
هُمْ عَ
Ini namanya idzhar syafawi, karena ada mim mati (sukun) menghadapi huruf ‘ain. Ketika dibaca, huruf mim nya tidak boleh dengung.
Contoh idghom bila ghunnah di surat Al Muthaffifin
عَنْ رَّبِّهِمْ
Ini adalah idghom bila ghunnah (tidak dengung), terjadi karena nun mati menghadapi huruf ra. Huruf ra dibaca tafkhim (tebal) karena berharakat fathah.
بِّهِمْ يَ
Ini adalah contoh idzhar syafawi, karena mim mati menghadapi huruf ya.
يَوْمَئِذٍ
Ini adalah huruf lin.
مَئِذٍ لَّ
Ini contoh idghom bila ghunnah, karena tanwin (kasrah) menghadapi huruf lam.
لَّمَحْجُوْبُوْنَ
Pada kata diatas ada 2 hukum mad, yaitu mad thabi’i dan mad ‘aridl lissukun. Untuk penjelasan kedua hukum mad tersebut, silahkan scroll keatas.
Demikianlah uraian hukum tajwid surat Al Muthaffifin ayat 11-15 dan artinya.
Murottal Al Quran 30 Juz Download Murottal Al Quran 30 Juz Ahmad Misbahi Sebagian besar ummat Islam hanya mengetahui qari anak-anak yang sudah cukup terkenal saja seperti Ahmad Saud dan Muhammad Thaha Al Junaid. Padahal…
Bacaan surat At Takatsur dan artinya Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.ID pada artikel ini admin akan membagikan bacaan surat At Takatsur dan artinya.Surat At Takatsur berada diurutan ke 102 setelah surat Al Qari'ah sebelum surat Al Asr.At…
Tajwid surat An Nahl ayat 4 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat An Nahl ayat 4.An Nahl artinya Lebah adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke…
Bacaan surat Ali Imran ayat 26 artinya serta Tajwidnya Assalaamu'alaikum, hallo sobat Tahsin.id, pada artikel ini admin akan menguraikan hukum bacaan surat Ali Imran ayat 26 artinya serta Tajwidnya.Ayat ini cukup populer, yakni berisi tentang kekuasaan yang diberikan oleh…
Bacaan surat An Nas dan artinya Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini admin akan membagikan bacaan surat An Nas dan artinya. Pada artikel sebelumnya sudah dibagikan Bacaan surat Al Fatihah dan artinya.Isi dari surat An Nas…
Surat Ibrahim ayat 7 lengkap dengan tajwid dan artinya Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Ibrahim ayat 7.Ibrahim adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke 14 setelah surat Ar-Ra'd.Surat…
Tajwid Surat Al Baqarah ayat 24 dan artinya Tajwid surat Al Baqarah ayat 24 اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ فَاِ نْ لَّمْ تَفْعَلُوْا وَلَنْ تَفْعَلُوْا فَا تَّقُوْا النَّارَ الَّتِيْ وَقُوْدُهَا النَّاسُ وَا لْحِجَارَةُ ۖ اُعِدَّتْ لِلْكٰفِرِيْنَ (٢٤) "Jika kamu tidak…
Tajwid surat Al Muthaffifin ayat 11-20 Al Muthaffifin adalah surat ke 83 dalam Al Quran, surat berjumlah 36 ayat ini diturunkan di kota Mekkah. Nama Al Muthaffifin diambil dari ayat pertama surat ini artinya orang-orang yang…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 21 dan artinya Tajwid surat Al Baqarah ayat 21 dan artinya. اَعُوْذُبِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجيْمِ يٰۤاَيُّهَا النَّاسُ اعْبُدُوْا رَبَّكُمُ الَّذِيْ خَلَقَكُمْ وَا لَّذِيْنَ مِنْ قَبْلِكُمْ لَعَلَّكُمْ تَتَّقُوْنَ ۙ (٢١) "Wahai manusia! Sembahlah Tuhanmu yang telah…
Quran surat Al Furqan ayat 6 lengkap dengan tajwid… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Furqan ayat 6.Al Furqan artinya Pembeda adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke…
Belajar Makhroj Halaq Tahsin Online membagikan Pelajaran Ilmu Tajwid. Pada artikel ini akan dibagikan Pelajaran Makhroj Halaq. Al Halaq atau Halqi artinya tenggorokan, maksudnya tempat keluarnya huruf yang terletak pada tenggorokan. Pada kesempatan…
Tajwid surat An Nur ayat 9 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat An Nur ayat 9.An Nur artinya Cahaya adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke…
Tajwid surat Al An'am ayat 3 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al An'am ayat 3.Al An'am artinya adalah Binatang Ternak nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Tajwid surat Al Mu'minun ayat 8 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Mu'minun ayat 8.Al Mu'minun artinya Orang-orang yang beriman adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan…
Tajwid surat Al Muthaffifin ayat 6-10 dan artinya Apa saja hukum tajwid pada surat Al Muthaffifin ayat 6-10?Tahsin.id akan menguraikan hukum tajwid surat Al Muthafifin ayat 6-10 secara lengkap dan artinya. اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ يَّوْمَ يَقُوْمُ…
Tajwid surat Al Muddassir ayat 1-5 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Muddassir ayat 1-5.Al Muddassir artinya Orang yag Berkemul adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan…
Tajwid Surat Al Baqarah ayat 8 Lengkap dengan Artinya tajwid surat al baqarah ayat 8 Tahsin.id Assalaamu'alaikum... Berjumpa kembali dengan blog yang akan membagikan pelajaran ilmu tajwid secara lengkap. Pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 8…
Tajwid surat Al Muthaffifin ayat 1-10 Al Muthaffifin adalah surat ke 83 dalam Al Quran, nama Al Muthaffifin diambil dari ayat pertama surat ini artinya orang-orang yang curang. Surat Al Muthaffifin diturunkan di kota Mekkah dan…
Bacaan surat Al Kafirun dan artinya Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini akan diuraikan arti dari surat Al Kafirun ayat 1-6. Pada artikel terdahulu sudah dibagikan hukum tajwid surat Al Kafirun.Arti surat Al Kafirun ayat…
Tajwid surat An Nahl ayat 3 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat An Nahl ayat 3.An Nahl artinya Lebah merupakan nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 94 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 94.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan ke…
Tajwid surat An Nazi'at ayat 26-30 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat surat An Nazi'at ayat 26-30, sebagai sambungan dari bahasan sebelumnya yaitu hukum tajwid surat An Nazi'at ayat 21-25.An…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 14 dan Artinya Tahsin Online l Membagikan uraian tajwid Al quran. Pada artikel ini akan dibahas hukum Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 14 dan Artinya. وَإِذَا لَقُوا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا قَالُوٓا اٰمَنَّا وَإِذَا خَلَوْا…
Tajwid Surat At Thariq ayat 11-17 Tahsin Online membagikan pelajaran Ilmu Tajwid Al Quran yang dimulai dari Juz 30. Metode yang dibagikan adalah Tajwid Al Quran per kata. Pada artikel ini akan dibagikan Hukum Tajwid Al…
Hukum Tajwid surat Al Ikhlas ayat 1-4 lengkap dengan… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Ikhlas ayat1-4.Al-Ikhlas artinya memurnikan ke-Esaan Allah Subhanahu Wa Ta'ala. Surat nomor 112 ini termasuk dalam juz 30…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 15 dan Artinya Tahsin Online l Membagikan pelajaran Ilmu Tajwid. Pada artikel ini akan dibahas hukum Tajwid Surat Al Baqarah ayat 15 dan artinya. Pada artikel sebelumnya sudah dibahas juga surat Al Baqarah…
Tajwid Surat Al Baqarah ayat 18 dan Artinya Tahsin Online l Assalaamu'alaikum... Berjumpa kembali dengan kami blog yang membagikan pelajaran ilmu tajwid. Pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 18 dengan artinya. صُمٌّۢ بُكْمٌ…
Tajwid Surat Al Buruj ayat 12-16 dengan artinya Assalaamu'alaikum, sahabat Tahsin Online pada artikel ini akan dibagikan Hukum Tajwid Surat Al Buruj ayat 12-16 lengkap dengan artinya.اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الَّجِيْم اِنَّ بَطْشَ رَبِّكَ لَشَدِيْدٌ ۗ (١٢)"Sungguh, azab Tuhanmu…
Tajwid Surat Al Baqarah ayat 23 dan artinya Hukum tajwid surat Al BaqarahPada artikel ini akan diuraikan tajwid surat Al Baqarah ayat 23 dan artinya. اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ وَاِ نْ کُنْتُمْ فِيْ رَيْبٍ مِّمَّا نَزَّلْنَا عَلٰى…
Tajwid surat At Taubah ayat 5 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat At Taubah ayat 5.At Taubah artinya Pengampunan adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke…