Tahsin Online akan membagikan materi pelajaran Ilmu Tajwid lengkap.
Pada artikel ini akan diuraikan Hukum Idghom. Idghom menurut bahasa adalah: Memasukkan sesuatu ke dalam sesuatu. Sedangkan menurut istilah, idghom adalah: Mengucapkan dua huruf menjadi satu, dan huruf yang kedua menjadi bertasydid.
Dalam Hukum Idghom, sumber yang lain idghom adalah: Meleburkan dua huruf yang sama, berdekatan, atau sejenis yang salah satunya dimasukkan kepada huruf yang lain sehingga menjadi satu huruf yang bertasydid dan menjadi satu pula dalam pengucapannya.
PEMBAGIAN IDGHOM
Dari uraian diatas, idghom dibagi menjadi 3 bagian yaitu:
Idghom Mutamatsilain
Idghom Mutajanisain
Idghom Mutaqoribain
1. Idghom Mutamatsilain
Mutamatsilain artinya dua hal yang sama.
Idghom mutamatsilain adalah bertemunya dua huruf yang sama, baik makhroj maupun sifatnya.
Apabila 2 huruf bertemu, yang makhroj dan sifatnya sama maka dinamai Idghom Mutamatsilain.
Dengan demikian idghom mutamatsilain terjadi apabila ada 2 huruf yang sama baik makhroj dan sifatnya. Misalnya huruf Ba’ dengan Ba’, Ta’ dengan Ta’, Kaf dengan Kaf dan seterusnya.
Cara membacanya adalah dengan memasukkan huruf yang pertama kepada huruf yang kedua sehingga menjadi 1 huruf dalam pengucapan, bukan dalam tulisan.
Cara memasukkan huruf adalah dengan mentasydidkan huruf kedua. Apabila proses idghom ini terjadi pada huruf qolqolah, maka suara qolqolahnya tidak terlihat, contoh:
ب – ب اِضْبرِبْ بِعَصَا كَ
د – د قَدْ دَخَلُوْا
ذ – ذ اِذْ ذَهَبَ
ل – ل بَلْ لَعَنَهُ اللّٰهُ
ك – ك يُدْرِكْكُمْ
Dan seterusnya.
Pengecualian:
Hukum idghom mutamatsilain tidak berlaku apabila huruf Wawu bertemu dengan Wawu, huruf Ya dengan
Ya, contoh:
و – و اِصْبِرُوا وَصَابِرُوْا
ي – ي قَوْمِيْ يَعْلَمُوْنَ
1.Idghom Mutajanisain
Mutajanisain artinya adalah 2 hal yang sejenis.
Idghom Mutajanisain adalah bertemunya 2 huruf yang sama makhrojnya, tetapi berbeda sifatnya.
Huruf-huruf yang termasuk ke dalam huruf Idghom Mutajanisain adalah:
م – ب
ت – ط – د
ذ – ظ – ث
Kedelapan huruf tersebut berasal dari 3 kelompok makhroj huruf yang berbeda yaitu:
1.Huruf Mim dan Ba, berasal dari makhroj Asy – syafatain (dua bibir).
2.Huruf Ta, Tho dan Dal berasal dari makhroj Lisan, tepatnya pada ujung lidah yang bertemu dengan pangkal gigi seri atas.
3.Huruf Dzal, Zho, dan Tsa berasal dari makhroj Lisan, tepatnya pada ujung lidah yang bertemu dengan ujung gigi seri atas.
Cara membacanya adalah dengan memasukkan suara huruf yang pertama kepada huruf yang kedua, sehingga menjadi 1 huruf dalam pengucapan bukan dalam penulisa.
Cara memasukkan huruf dengan mentasydidkan huruf yang kedua,sehingga huruf yang pertama diabaikan pengucapannya dan diganti oleh huruf yang kedua.
Apabila proses idghom ini terjadi pada huruf qolqolah atau hams, maka kedua kedua sifat tersebut tidak akan tampak. Karena telah dilebur makhroj dan sifatnya pada huruf yang kedua.
Mutaqoribain artinya 2 hal yang berdekatan.
Idghom Mutaqoribain adalah bertemunya 2 huruf yang berdekatan makhrojnya, tetapi sifatnya berlainan.
Apabila 2 huruf yang makhrojnya berdekatan dan sifatnya berlainan, maka dinamakan Idghom Mutaqoribain.
Cara membacanya adalah tidak berbeda dengan Idghom Mutajanisain, yaitu dengan memasukkan suara huruf yang pertama pada huruf yang kedua sehingga menjadi 1 huruf dalam pengucapan bukan dalam penulisan.
Cara memasukkan huruf dilakukan dengan mentasydidkan huruf yang kedua, sehingga pengucapan huruf yang pertama diganti dengan pengucapan huruf yang kedua.
Apabila proses Idghom ini terjadi pada huruf qolqolah atau hams, kedua sifat ini tidak Nampak, karena telah dilebur makhroj dan sifatnya kepada huruf yang kedua.
Hukum Tajwid Surat Al Buruj ayat 1-5 Surat Al Buruj terdiri dari 22 ayat, surat ini diturunkan di kota Mekkah.Pada kesempatan kali ini Tahsin Online akan menguraikan hukum tajwid surat Al Buruj. Sebelumnya sudah dibahas Hukum Tajwid…
Tajwid Surat Al Baqarah ayat 18 dan Artinya Tahsin Online l Assalaamu'alaikum... Berjumpa kembali dengan kami blog yang membagikan pelajaran ilmu tajwid. Pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 18 dengan artinya. صُمٌّۢ بُكْمٌ…
Tajwid Surat Al Zalzalah ayat 1-8 Al Zalzalah adalah nama surat ke 99 dalam Al Quran. Surat ini terdiri dari 8 ayat, termasuk ke dalam surat Madaniyyah sebab diturunkan di kota Madinah. Al Zalzalah mempunyai arti kegoncangan,…
Tajwid Surat Al Baqarah ayat 25 dan artinya Tajwid surat Al Baqarah ayat 25 dan artinya.Assalaamu'alaikum, hai sobat Pecinta Al Quran, berjumpa kembali dengan blog Tahsin Online. Pada artikel ini akan melanjutkan tajwid surat Al Baqarah ayat 24…
Tajwid surat Ali Imran ayat 8 Ali Imran adalah nama surat ke 3 dalam Al Quran. Surat ini menceritakan tentang keluarga Imran yang diberkahi oleh Allah SWT. Dalam surat Ali Imran banyak ayat-ayat masyhur yang sering…
Tajwid Surat Al Fil ayat 1 - 5 Assalaamu'alaikum, Tahsin.id akan menguraikan hukum tajwid surat Al Fil lengkap, sebelumnya juga sudah dibahas hukum tajwid surat Al Quraisy. Dalam surat Al Fil terdapat bebrapa hukum tajwid antara lain: Idzhar syafawi,…
Tajwid Surat An Nisa Ayat 1-2 Tahsin Online membagikan pelajaran hukum tajwid Al Quran yang dimulai dari surat-surat pendek. Selain itu dibahas juga materi tentang ilmu tajwid secara ringkas. Pada kesempatan kali ini akan diuraikan…
Tajwid surat At Takwir ayat 21-29 At Takwir adalah surat ke 81 dalam Al Quran. Surat ini dinamakan At Takwir diambil dari ayat pertama yang artinya menggulung. Surat At Takwir terdiri dari 29 ayat dan diturunkan…
Hukum Belajar Tajwid Tahsin.id membagikan pelajaran ilmu Tajwid yang mudah untuk difahami. Artikel yang dibagikan adalah ilmu tajwid terapan pada ayat-ayat Al Quran Pada artikel ini akan dibagikan artikel Hukum Belajar Tajwid. Tajwid…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 38 Assalaamu'alaikum, pada artikel ini akan diuraikan t hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 38, sebelumnya sudah dijelaskan tajwid surat Al Baqarah ayat 37. Pada surat Al Baqarah ayat 38 ini…
Tajwid surat Ar Rahman ayat 11-15 Surat Ar Rahman adalah surat ke 55 termasuk ke dalam surat madaniyah. Surat Ar Rahman terdiri dari 78 ayat. Apa saja tajwid surat Ar Rahman? Tahsin.id akan mengulas hukum tajwid…
Cara Membaca Hukum Izh har Halqi Tahsin Online. Izh har Halqi dalam hukum tajwid termasuk ke dalam hukum nun mati atau tanwin. Huruf izh har halqi ada 6, yaitu huruf-huruf yang keluar dari makhraj halaq…
Tajwid surat Al Muthaffifin ayat 11-20 Al Muthaffifin adalah surat ke 83 dalam Al Quran, surat berjumlah 36 ayat ini diturunkan di kota Mekkah. Nama Al Muthaffifin diambil dari ayat pertama surat ini artinya orang-orang yang…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 7 Lengkap dengan Artinya tajwid surat al baqarah ayat 7 Tahsin.id membagikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 7 lengkap dengan artinya. خَتَمَ اللَّهُ عَلٰى قُلُوبِهِمْ وَعَلٰى سَمْعِهِمْ ۖ وَعَلٰىٓ أَبْصٰرِهِمْ غِشٰوَةٌ ۖ وَلَهُمْ عَذَابٌ عَظِيمٌ Artinya: "Allah telah…
Tajwid Surat Al Buruj Ayat 11 dan Artinya Assalaamu'alaikum, Sahabat Tahsin Online berjumpa kembali dengan blog seputar ilmu tajwid, pada artikel ini akan diuraikan tajwid surat Al Buruj ayat 11 dan artinya. اِنَّ الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا وَعَمِلُوا الصّٰلِحٰتِ لَهُمْ…
Tajwid surat Al Ghasiyah ayat 1-5 Surah Al Ghasyiyah adalah surah yang ke 88 dalam Al Quran, surah Al Ghasyiyah terdiri dari 26 ayat dan diturunkan di Kota Mekkah. Pada artikel dibawah ini Tahsin.id akan menganalisa…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 12 Lengkap dan Artinya Assalaamu'alaikum Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan dimenguraikan Hukum Tajwid Surat Al Baqarah ayat 12 Lengkap dengan Artinya. أَلَآ إِنَّهُمْ هُمُ الْمُفْسِدُونَ وَلٰكِنْ لَّا يَشْعُرُونَ Artinya: "Ingatlah, sesungguhnya merekalah yang…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 19 dan Artinya Tahsin Online l Assalaamu'alaikum, berjumpa lagi dengan blog yang membahas seputar ilmu tajwid. Pada artikel ini akan dibagikan uraian tajwid surat Al Baqarah ayat 19 dengan artinya. أَوْ كَصَيِّبٍ مِّنَ…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 16 dan Artinya Tahsin Online l Membagikan uraian hukum Tajwid A Quran. Pada artikel ini akan dibahas hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 16 dan artinya. أُولٰٓئِكَ الَّذِينَ اشْتَرَوُا الضَّلٰلَةَ بِالْهُدٰى فَمَا رَبِحَت…
Hukum Mad Ashli atau Mad Thobi'i Tahsin Online membagikan materi Tajwid Al Quran. Pada artikel ini akan dibahas hukum Mad Ashli atau Mad Thobi'i. Salah satu hukum yang penting juga dipelajari dalam ilmu Tajwid adalah…
Tajwid Surat Al Humazah ayat 1 - 9 Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini admin akan menguraikan tajwid surat Al Humazah ayat 1-9, surat ke 104 dalam Al Quran ini diturunkan di kota Mekkah dan terdiri dari…
Tajwid Surat Al Ghasiyah ayat 11-15 Tahsin Online akan menguraikan hukum tajwid per kata. Pada artikel dibawah ini akan dibahas hukum tajwid surat Al Ghasyiyah ayat 11-15. لَا تَسْمَعُ فِيْهَا لَاغِيَةً (١١)Pada ayat ke 11 ini…
Tajwid surat Al Muthaffifin ayat 1-10 Al Muthaffifin adalah surat ke 83 dalam Al Quran, nama Al Muthaffifin diambil dari ayat pertama surat ini artinya orang-orang yang curang. Surat Al Muthaffifin diturunkan di kota Mekkah dan…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 183 -185 Surat Al Baqarah ayat 183 adalah ayat Al Quran yang berisi kewajiban manusia untuk berpuasa. Puasa ini diwajibkan hanya untuk orang-orang yang beriman saja.Selain itu dalam ayat ini disebutkan pula ketentuan bagi…
Tajwid surat Al Insyiqaq ayat 11-15 lengkap dengan artinya Tajwid surat Al Insyiqaq ayat 11-15 lengkap dengan artinya اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ فَسَوْفَ يَدْعُوْا ثُبُوْرًا ۙ (١١)"maka dia akan berteriak, Celakalah aku!" (QS. Al-Insyiqaq: Ayat 11) وَّيَصْلٰى سَعِيْرًا ۗ (١٢)"Dan dia akan…
Tajwid Surat At Thariq ayat 6-10 Tahsin Online membagikan uraian hukum tajwid Al Quran yang dimulai dari Juz 30. Metode yang dibagikan adalah Tajwid Al Quran per kata. Pada artikel ini akan dibagikan Hukum Tajwid Surat…
Tajwid Surat Al Baqarah ayat 26 dan artinya Apa saja hukum tajwid dalam surat Al Baqarah ayat 26? untuk lebih jelasnya silahkan ikuti penjelasan dibawah ini. اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ اِنَّ اللّٰهَ لَا يَسْتَحْيٖۤ اَنْ يَّضْرِبَ مَثَلًا…
Tajwid Surat Al Buruj ayat 17-22 lengkap dengan artinya Tahsin Online akan membagikan Hukum tajwid surat Al Buruj ayat 17-22 lengkap dengan artinya. اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجَيْمِهَلْ اَتٰٮكَ حَدِيْثُ الْجُـنُوْدِ ۙ (١٧)"Sudahkah sampai kepadamu berita tentang bala tentara (penentang),"…
Tajwid surat Al Muthaffifin ayat 1-5 dan artinya Apa saja hukum tajwid pada surat Al Muthaffifin ayat 1-5?Simak penjelasan Tahsin Online pada artikel dibawah ini. اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ وَيْلٌ لِّلْمُطَفِّفِيْنَ ۙ (١) "Celakalah bagi…
Tajwid surat Al Kahfi ayat 5-10 Apa saja hukum tajwid di surat Al Kahfi?Tahsin.id akan menguraikan hukum tajwid surat Al Kahfi ayat 5-10. اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ مَا لَهُمْ بِهٖ مِنْ عِلْمٍ وَّلَا لِاٰ بَآئِهِمْ ۗ كَبُرَتْ…