Assalaamu’alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel kali ini akan diuraikan Hukum Tajwid Al Quran Surat Al Baqarah ayat 1-5 Lengkap dengan Penjelasannya.
Surat Al Baqarah (Sapi Betina) adalah surat kedua dalam Kitab Suci Al Quran.
Surat yang terdiri atas 286 ayat ini diturunkan di kota Madinah, maka digolongkan ke dalam surat Madaniyah.
tajwid-surat-al-baqarah-ayat-1-5
Tajwid surat Al Baqarah ayat 1.
بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ
الٓمّٓ (١)
Pada kata di atas nama hukum tajwidnya adalah Mad Lazim Harfi Musyba’. Mad ini terjadi pada huruf yang terletak pada permulaan surat. Huruf tersebut mempunyai 3 ejaan huruf. Huruf tengahnya huruf mad dan huruf ketiga mati asli. Panjangnya adalah 6 harakat.
Nama hukum tajwid di atas adalah mad ashli atau mad thobi’i, karena ada fathah berdiri, panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
كَ الْكِ
Nama tajwid di atas adalah alif lam qomariyah, tandanya ada alif lam dan tanda sukun.
كِتٰبُ لَا
Pada kata di atas terdapat 1 hukum tajwid, namanya adalah mad thobi’i, karena ada fathah berdiri dan ada huruf alif berharakat fathah. Panjang mad thobi’i adalah 1 alif atau 2 harakat.
رَيْبَ ۛ فِيْهِ ۛ
Pada kata di atas terdapat 2 hukum tajwid, yaitu huruf lin dan mad thobi’i. Dinamakan huruf lin karena ada huruf ya yang di sukun oleh huruf yang berharakat fathah. Dan mad thobi’i terjadi karena ada huruf ya di kasroh.
Perhatikan pada ayat surat Al Baqarah ayat 2 ini, disitu terdapat 2 buah tanda titik 3, itu adalah tanda waqof. Kita boleh memilih apakah mau berhenti pada tanda titik 3 pertama atau pada tanda titik 3 kedua.
هُدًى لِّ
Hukum tajwid di atas dinamakan idghom bila ghunnah atau idghom tanpa dengung. Terjadi karena ada tanwin bertemu dengan huruf lam.
لِّلْمُتَّقِيْنَ
Pada kata di atas terdapat 1 hukum tajwid, yaitu mad ‘aridl lissukun bila dibaca waqof. Mad ‘aridl lissukun terjadi karena ada mad thobi’i menghadapi huruf hidup kemudian bacaannya di waqofkan. Panjangnya bisa 2, 4 atau 6 harakat.
Hukum tajwid pada kata di atas terdapat 1 hukum, yaitu mad thobi’i, karena ada huruf ya di kasroh dan huruf wawu di dlommah. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
بِالْغَ
Hukum tajwid di atas adalah alif lam qomariyah, tandanya ada alif lam dan tanda sukun.
غَيْبِ
Hukum tajwid pada kata di atas adalah huruf lin, karena ada huruf ya yang sukun oleh huruf yang berharakat fathah.
وَ يُقِيْمُوْنَ
Ini adalah mad thobi’i dalam surat Al Baqarah ayat 3, karena ada huruf ya di kasroh.
نَ الصَّ
Hukum di atas adalah alif lam syamsiyah, tandanya ada alf lam dan tanda tasydid. Ketika dibaca huruf lam nya tidak tampak. Mau dapat penjelasan lengkapnya? Silahkan baca artikel Hukum Alif Lam.
صَّلٰوةَ
Hukum tajwid di atas adalah mad ashli atau mad thobi’i, karena ada fathah berdiri. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
وَمِمَّا
Pada kata di atas ada 2 hukum tajwid, yaitu ghunnah dan mad thobi’i. Ghunnah dalam surat A l Baqarah ayat 3 ini terjadi karena ada huruf mim di tasydid, membacanya harus didengungkan kira-kira 2-3 harakat. Dan mad thobi’i terjadi karena adanya huruf alif di fathah.
رَزَقْنٰهُمْ
Hukum tajwid pada kata di atas ada 2, yaitu qoqolah sughro dan mad ashli. Qolqolah sughro terjadi karena adanya huruf qolqolah yaitu huruf qof yang sukun asli, dan mad ashli terjadi karena adanya fathah berdiri.
هُمْ يُ
Ini adalah izh-har syafawi dalam surat Al Baqarah ayat 3. Terjadi karena adanya huruf mim mati menghadapi huruf ya, membacanya tidak boleh dengung.
يُنْفِ
Ini namanya ikhfa yang ada dalam surat Al Baqarah ayat 3. Ikhfa disini terjadi karena adanya nun mati menghadapi huruf fa. Membacanya disamarkan.
فِقُوْنَ
Nama tajwid di atas adalah mad ‘aridl lissukun bila berhenti atau waqof. Panjangnya bisa 2, 4 atau 6 harakat.
Pada kata di atas terdapat 1 hukum tajwid, yaitu mad thobi’i karena ada huruf ya di kasroh dan huruf wawu di dlommah.
بِمَاۤ اُ
Tajwid di atas pada kata di atas adalah mad jaiz munfashil, mad ini terjadi karena adanya mad thobi’i menghadapi huruf alif pada kata yang lain, panjangnya bisa 2, 4 atau 5 harakat.
اُنْزِلَ
Tajwid dalam surat Al Baqarah ayat 4 di atas adalah ikhfa, karena ada huruf nun menghadapi huruf zai, membacanya harus disamarkan.
اِلَيْكَ
Hukum tajwid di atas adalah huruf lin, karena ada huruf ya di sukun oleh huruf yang berharakat fathah.
وَمَاۤ اُ
Hukum tajwid di atas adalah mad kaiz mun fashil, karena ada mad thobi’i menghadapi huruf alif pada kata yang lain.
اُنْزِلَ مِنْ قَ
Hukum tajwid dalam surat Al Baqarah ayat 4 di atas adalah ikhfa, karena ada nun mati menghadapi huruf zai dan huruf qof.
قَبْلِكَ ۚ
Ini namanya qolqolah sughro, karena ada huruf qolqolah yaitu ba yang sukun asli.
وَبِالْاٰخِرَةِ
Pada kata di atas terdapat 2 hukum tajwid, yaitu alif lam qomariyah dan mad badal. Mad badal terjadi apabila huruf alif berharakat fathah berdiri atau kasroh berdiri, panjangna adalah 1 alif atau 2 harakat.
هُمْ يُ
Hukum tajwid pada kata di atas adalah izh-har syafawi, karena ada huruf mim mati menghadapi huruf ya.
يُوْقِنُوْنَ
Hukum tajwid pada kata di atas ada 2, yaitu mad thobi’i dan mad ‘aridl lissukun. Mad thobi’i karena ada huruf wawu di dlommah, mad ‘aridl lissukun karena ada mad thobi’i menghadapi huruf hidup yang membacanya diwaqofkan.
Hukum tajwid pada awal surat Al Baqarah ayat 5 di atas adalah mad wajib muttashil, karena ada mad ashli menghadapi huruf hamzah pada 1 kata. Panjangnya adalah 5 harakat.
عَلٰى
Ini namanya mad ashli.
هُدًى مِّ
Hukum tajwid di atas adalah idghom bi ghunnah, karena ada tanwin menghadapi huruf mim. Membacanya harus didengungkan.
مِّنْ رَّبِّهِمْ
Hukum tajwid tajwid di atas namanya adalah idghom bila ghunnah, karena ada nun mati menghadapi huruf ro. Untuk lebih jelas mengenai hukum idghom ini bisa anda lihat di artikel hukum nun mati atau tanwin dalam materi tajwid.
وَاُولٰٓئِكَ
Ini adalah mad wajib muttashil, karena ada mad ashli menghadapi hamzah dalam 1 kata. Panjangnya adalah 5 harakat.
هُمُ الْ
Hukum tajwid di atas adalah alif lam qomariyah.
مُفْلِحُوْنَ
Hukum tajwid pada ayat ke 5 surat Al Baqarah di atas adalah mad ‘aridl lissukun bila diwaqofkan. Panjangnya adalah 5 harakat.
Tajwid surat Al Baqarah ayat 1-5 versi dokumen (Pdf)
Tajwid surat Al Baqarah ayat 78 Assalaamu'alaikum Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 78.Dalam surat Al Baqarah ayat 78 dapat dipelajari perbedaan antar Idzhar halqi dengan Idzhar syafawi…
Tajwid Surat Al Baqarah ayat 18 dan Artinya Tahsin Online l Assalaamu'alaikum... Berjumpa kembali dengan kami blog yang membagikan pelajaran ilmu tajwid. Pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 18 dengan artinya. صُمٌّۢ بُكْمٌ…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 97 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 97.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan ke…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 41 Assalaamu'alaikum, Hai sobat Tahsin.id ✋ pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 41.Dalam surat Al Baqarah ayat 41 terdapat hukum tajwid, antara lain: Mad badal, Ikhfa,…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 80 Assalaamu'alaikum Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 80.Surat Al Baqarah terletak pada urutan kedua setelah surat Al Fatihah.Surat Al Baqarah (Sapi Betina)…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 86 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 86.Dalam surat Al Baqarah ayat 86 dapat dipelajari perbedaan antara Alif lam qomariyah dengan Alif…
Hukum Tajwid surat Al Baqarah ayat 147 lengkap Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 147.Surah Al-Baqarah (Bahasa Arab: البقرة, "Sapi Betina") merupakan surah yang paling panjang dalam Alquran. Surah…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 70 tajwid-surat-al-baqarah-ayat-70Assalaamu'alaikum Hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini akan diuraikan tajwid surat Al Baqarah ayat 70.اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِقَا لُوا ادْعُ لَنَا رَبَّكَ يُبَيِّنْ لَّنَا مَا هِيَ ۙ اِنَّ الْبَقَرَ تَشٰبَهَ عَلَيْنَا ۗ وَاِ…
Al Quran surat Al Baqarah ayat 122 tajwid lengkap… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 122.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 47 Assalaamu'alaikum, pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 47, pada artikel sebelumnya sudah diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 46.Dalam surat Al Baqarah ayat 47…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 51 Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id ✋ pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 51, pada artikel sebelumnya sudah diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 50.Dalam surat…
Bacaan surat Al Kafirun dan artinya Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini akan diuraikan arti dari surat Al Kafirun ayat 1-6. Pada artikel terdahulu sudah dibagikan hukum tajwid surat Al Kafirun.Arti surat Al Kafirun ayat…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 105 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 105.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 46 Assalaamu'alaikum, pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 46. Pada artikel sebelumnya sudah diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 45.Dalam surat Al Baqarah ayat 46…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 75 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 75.Dalam surat Al Baqarah ayat 75 dapat dipelajari perbedaan antar Idzhar halqi dengan Idzhar syafawi…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 65 Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini akan diuraikan tajwid surat Al Baqarah ayat 65.Pada artikel sebelumnya sudah dibagikan tajwid surat Al Baqarah ayat 64.اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِوَلَقَدْ عَلِمْتُمُ…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 124 lengkap Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 124.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 104 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 104.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan ke…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 72 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 72.Surat Al Baqarah termasuk ke dalam surat Madaniyah, sebab diturunkan di kota Madinah.Bacaan surat Al…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 116 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 116.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 79 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 79.Surat Al Baqarah dalam Kitab Suci Al Quran terletak pada surat kedua setelah surat Al…
Bacaan surat At Takatsur dan artinya Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.ID pada artikel ini admin akan membagikan bacaan surat At Takatsur dan artinya.Surat At Takatsur berada diurutan ke 102 setelah surat Al Qari'ah sebelum surat Al Asr.At…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 31 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 31.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 103 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 103.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Hukum Tajwid Al Quran surat Al Baqarah ayat 130… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 130.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 110 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 110.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 73 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan ukum tajwid surat Al Baqarah ayat 73.Surat Al Baqarah (Sapi Betina) termasuk ke dalam surat Madaniyah, sebab diturunkan di kota Madinah. Surat…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 67 Assalaamu'alaikum, hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini akan diuraikan tajwid surat Al Baqarah ayat 67. Pada artikel sebelumnya sudah dibagikan tajwid surat Al Baqarah ayat 66.اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِوَاِ…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 12 Lengkap dan Artinya Assalaamu'alaikum Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan dimenguraikan Hukum Tajwid Surat Al Baqarah ayat 12 Lengkap dengan Artinya. أَلَآ إِنَّهُمْ هُمُ الْمُفْسِدُونَ وَلٰكِنْ لَّا يَشْعُرُونَ Artinya: "Ingatlah, sesungguhnya merekalah yang…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 49 Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id ? pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 49. Pada artikel sebelumnya sudah diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 48.Dalam surat…