Belajar Makhroj Huruf Al Jauf

Tahsin Online membagikan Pelajaran Ilmu Tajwid. Pada artikel ini akan dibagikan penjelasan singkat mengenai Makhroj Al Jauf. Al Jauf artinya rongga tenggorokan dan mulut. Dari rongga tenggorokan dan mulut ini keluar 1 Makhroj yang dinamakan … Read more

Belajar Makhroj Huruf

Tahsin Online membagikan pelajaran Ilmu Tajwid. Pada artikel ini akan dibagikan Pelajaran Makhroj Huruf. Makhroj huruf atau Makhorijul Huruf menurut bahasa adalah tempat – tempat keluarnya huruf. Sedangkan menurut istilah, Makhroj Huruf adalah: اِسْمٌ لِلْمَحَلِ … Read more

Hukum Belajar Tajwid

Tahsin.id membagikan pelajaran ilmu Tajwid yang mudah untuk difahami. Artikel yang dibagikan adalah ilmu tajwid terapan pada ayat-ayat Al Quran Pada artikel ini akan dibagikan artikel Hukum Belajar Tajwid. Tajwid secara bahasa berasal dari kata … Read more

Tajwid Surat Al Fajr ayat 21-30

Al Fajr adalah surat ke 89 dalam Al Quran. Al Fajr artinya adalah Fajar. Untuk menganalisa lebih dalam hukum tajwid yang ada didalamnya, Tahsin.id akan menguraikan Hukum Tajwid Surat Al Fajr ayat 21-30 Lengkap dengan Penjelasannya. … Read more

Tajwid Surat Al Fajr ayat 11-20

Al Fajr adalah surat ke 89 dalam Al Quran. Surat Al Fajr yang berarti Fajar ini diturunkan di kota Mekkah. Surat Al Fajr terdiri dari 30 ayat, apa saja hukum tajwid yang terkandung dalam surat … Read more

Tajwid Surat Al Fajr ayat 1-10

Al Fajr adalah surat ke 89 dalam Al Quran. Surat Al Fajr yang berarti Fajar ini diturunkan di kota Mekkah. Surat Al Fajr terdiri dari 30 ayat, hukum tajwid yang dikandung didalamnya bermacam-macam. Tahsin.id akan menganalisa Hukum … Read more

Tajwid Al Quran Surat Al Balad ayat 1-20

Tahsin.ID akan menguraikan Hukum Tajwid Al Quran per kata yang dimulai dari Juz 30. Pada artikel kali ini akan diuraikan Hukum Tajwid Al Quran Surat Al Balad ayat 1-20 Lengkap dengan Penjelasannya. بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ … Read more

Tajwid Surat Asy Syams ayat 1-15

Tajwid surat Asy Syams Asy Syams adalah surat ke 91, kandungan ayatnya menggambarkan kekafiran kaum Tsamud yang mendustakan Nabi Shaleh Rasul utusan Allah SWT. Apa saja sih hukum tajwid pada surat As Syams ayat 1-15? … Read more

Hukum Idghom

HUKUM IDGHOM Tahsin Online akan membagikan materi pelajaran Ilmu Tajwid lengkap. Pada artikel ini akan diuraikan Hukum Idghom. Idghom menurut bahasa adalah: Memasukkan sesuatu ke dalam sesuatu. Sedangkan menurut istilah, idghom adalah: Mengucapkan dua huruf … Read more

Cara membaca huruf Ro

Alhamdulillah, ikhwah kita berjumpa lagi di blog Tahsin Online, semoga keberkahan senantiasa mengiringi setiap gerak dan langkah kita. Pada artikel ini kita akan membahas cara  membaca huruf Ro Huruf ” Ro” dibaca tebal/tafkhim Huruf  ر   … Read more

Tajwid Surat Al Lail ayat 1 sampai 21

Assalaamu’alaikum, pada artikel ini akan diuraikan Hukum Tajwid surat Al Lail ayat 1-21 lengkap dengan penjelasannya. tajwid-surat-al-lail بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ وَاللَّيْلِ إِذَا يَغْشٰى (١) وَاللَّ Ini adalah alif lam syamsiyah, karena ada alif lam … Read more

Tajwid Surat Ad Dhuha

Ad Dhuha adalah surat ke 93 dalam Al Quran, surat Ad Dhuha terdiri dari 11 ayat, diturunkan di kota Mekkah. Untuk menganalisa hukum tajwid surat Ad Dhuha, Tahsin.id akan membagikan uraian Hukum Tajwid surat Ad Dhuha ayat … Read more

Al Amr

Al – Amr atau Amar artinya perintah, suruhan atau titahan. Amar yang ditujukan dalam pembicaraan ini adalah: “PERINTAH DARI ALLAH DAN RASUL – NYA YANG ADA DALAM AL QURAN DAN HADITS-HADITS”. Tentang “perintah” ini ada … Read more

Hukum Mim Mati atau Mim Sukun

hukum-mim-mati   Tahsin.id akan membagikan pelajaran Ilmu Tajwid secara ringkas. Pada artikel ini akan diuraikan Hukum Tajwid Mim mati. Mim mati atau mim sukun adalah setiap mim yang mati (sukun) yang terdapat dalam kata atau … Read more

Hukum Nun Mati Atau Tanwin

hukum-nun-mati-dan-tanwin Tahsin.id akan memberikan penjelasan singkat mengenai hukum tajwid. Pada kesempatan kali ini akan menguraikan hukum Nun Mati dan Tanwin. Hukum Nun Mati atau Tanwin adalah pelajaran dasar yang sangat berguna bagi kita, dan bisa … Read more

Tajwid Surat Al Insyirah ayat 1-8

Assalaamu’alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Insyirah ayat 1-8. Al Insyirah artinya Kelapangan adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan ke 94 setelah surat Ad Dhuha. … Read more

Qa'idah-Qa'idah Ushul Fiqiih

QA’IDAH artinya patokan atau peraturan. USHUL artinya pokok-pokok. FIQIH menurut bahasa artinya kepandaian, faham dsb. FIQIH menurut istilah ahli Ushul Fiqih adalah “Mengetahui hukum-hukum Agama dengan jalan ijtihad (pemeriksaan yang sungguh-sungguh, bukan ikut-ikutan atau taqlid)”. … Read more

Tajwid Surat Al ‘Alaq

Dalam surat Al ‘Alaq terdapat tajwid: Qolqolah, Mad Thabi’i, Alif lam, Idzhar, Ikhfa, dan sebagainya. Al ‘Alaq adalah surat ke 96 dalam mushaf Al Quran, surat ini termasuk ke dalam golongan surat Makiyyah, karena diturunkan … Read more

Tajwid Surat Al Qadr ayat 1-5

Surat Al Qadr adalah surat ke 97 dalam Al Quran. Surat yang diturunkan di kota Mekkah ini berjumlah 5 ayat. Al Qadr mempunyai arti Kemuliaan, kata Al Qadr diambil dari ayat yang terdapat pada surat … Read more

Tajwid Surat Al Zalzalah ayat 1-8

Al Zalzalah adalah nama surat ke 99 dalam Al Quran. Surat ini terdiri dari 8 ayat, termasuk ke dalam surat Madaniyyah sebab diturunkan di kota Madinah. Al Zalzalah mempunyai arti kegoncangan, diambil dari ayat pertama surat … Read more