“Tidak demikian, sesungguhnya Tuhannya selalu melihatnya.”
(QS. Al-Insyiqaq: Ayat 15)
Tajwid surat Al Insyiqaq ayat 11
فَسَوْفَ يَدْعُوْا ثُبُوْرًا ۙ (١١)
فَسَوْفَ
Tajwid surat Al Insyiqa pada permulaan ayat 11 ini adalah huruf lin, karena ada huruf wawu disukun oleh fathah.
يَدْ
Ini adalah qolqolah pada ayat ke 11 surat Al Insyiqaq. Qolqolahnya adalah qolqolah sughro, karena huruf qolqolahnya sukun asli.
عُوْا ثُبُوْرًا
Perhatikan kalimat diatas, disini terdapat 2 hukum mad, yaitu mad thobi’i dan mad ‘iwadl. Mad thobi’i disini terjadi karena ada huruf wawu di dlommah. Sedangkan mad ‘iwadl, terjadi karena ada huruf alif ditanwin fathah, kemudian bacaannya diwaqofkan (berhenti).
Kedua mad ini cara membacanya dipanjangkan 1 alif atau 2 harakat.
Tajwid surat Al Insyiqaq ayat 12
وَّيَصْلٰى سَعِيْرًا ۗ (١٢)
وَّيَصْلٰى سَعِيْرًا
Pada kalimat diatas terdapat 2 hukum mad, yaitu mad asli atau mad thobi’i dan mad ‘iwadl. Mad ashli karena ada fathah berdiri, mad thobi’i ada huruf ya dikasroh, dan mad ‘iwadl karena ada huruf alif ditanwin fathah dan bacaannya berhenti (Waqof). Panjang mad tersebut diatas adalah 1 alif atau 2 harakat.
Tajwid surat Al Insyiqaq ayat 13
اِنَّهٗ كَا نَ فِيْۤ اَهْلِهٖ مَسْرُوْرًا ۗ (١٣)
اِنَّهٗ
Hukum tajwid ayat ke 13 surat Al Insyiqaq ini ada 2, yaitu ghunnah dan mad shilah qoshiroh. Ghunnah karena ada huruf Nun di tasydid, membacanya harus didengungkan kira-kira 2-3 harakat.
Mad shilah qoshiroh, karena ada Ha dlomir (Ha bulat) berharakat dlommah terbalik, dan di depannya tidak ada huruf hamzah atau alif. Panjang mad ini adalah 1 alif atau 2 harakat.
كَا نَ
Ini adalah mad thobi’i.
فِيْۤ اَهْلِهٖ
Pada kalimat diatas ada 2 hukum mad, yaitu mad jaiz munfashil dan mad shilah qoshiroh.
Mad jaiz munfashil disini terjadi karena ada mad thobi’i menghadapi huruf alif pada kata yang lain. Panjangnya adalah 2-5 harakat.
Mad shilah qoshiroh disini terjadi karena ada Ha dlomir berharakat kasroh berdiri.
مَسْرُوْرًا
Pada kata diatas terdapat 2 hukum mad, yaitu mad thobi’i dan mad ‘iwadl.
Tajwid surat Al Insyiqaqayat 14
اِنَّهٗ ظَنَّ اَنْ لَّنْ يَّحُوْرَ ۛ (١٤)
اِنَّهٗ ظَنَّ
Perhatikan kalimat diatas, disini terdapat 2 hukum, yaitu ghunnah dan mad shilah qoshiroh, keduanya sudah dijelaskan diatas.
اَنْ لَّ
Pada kata diatas namanya adalah Idghom Bila Ghunnah (tidak dengung). Idghom ini terjadi karena ada nun mati menghadapi huruf Lam. Idghom ini termasuk ke dalam Hukum Nun Mati atau tanwin.
لَّنْ يَّ
Ini nama hukumnya adalah Idghom Bighunnah (dengan dengung), karena ada nun mati menghadapi huruf ya.
يَّحُوْرَ
Hukum tajwid diatas adalah mad ‘aridl lissukun, bila waqof.
Hukum tajwid surat Yusuf ayat 9 lengkap dengan arti… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Yusuf ayat 9. Dilansir dari wikishia, Surah Yusuf (bahasa Arab:يوسُف, Yūsuf, "Nabi Yusuf") adalah surah ke-12 Al-Quran. Surah…
Bacaan surat Ali Imran ayat 26 artinya serta Tajwidnya Assalaamu'alaikum, hallo sobat Tahsin.id, pada artikel ini admin akan menguraikan hukum bacaan surat Ali Imran ayat 26 artinya serta Tajwidnya.Ayat ini cukup populer, yakni berisi tentang kekuasaan yang diberikan oleh…
Tajwid surat Al Insyiqaq ayat 16-20 lengkap dengan artinya Tahsin Online akan membagikan hukum tajwid surat Al Insyiqaq. Pada artikel ini akan diuraikan surat Al Insyiqaq ayat 16-20, sebelumnya sudah dibagikan hukum tajwid surat Al Insyiqaq ayat 11-15. اَعُوْذُ…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 88 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 88.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan ke…
Download Kalender 2023 Per Bulan Lengkap Hari Libur… Kalender 2023 PNG HD lengkap tanggalan Hijriyah dan Jawa Lengkap Hari Libur dan Cuti Bersama Nasional.Cuti bersama tahun 2023Penetapan tambahan cuti ini tentu saja harus memahami terlebih dahulu untuk jadwal…
Hukum Tajwid Al Quran surat Al Anbiya ayat 8 lengkap… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Anbiya ayat 8.Al Anbiya artinya Nabi-nabi adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke…
Hukum Tajwid Al Quran surat Al Isra ayat 10 lengkap… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Isra ayat 10.Al Isra artinya Perjalanan Malam adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Al Quran surat At Taubah ayat 4 lengkap dengan… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat At Taubah ayat 4.At Taubah artinya Pengampunan adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke…
Tajwid surat Ali Imran ayat 31 lengkap Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Ali Imran ayat 31.Ali Imran artinya Keluarga Imran adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Tajwid surat Al Mujadilah ayat 1 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Mujadilah ayat 1.Al Mujadilah artinya Wanita yang Mengajukan Gugatan adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran…
Tajwid surat An Nur ayat 2 lengkap dengan keterangannya Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat An Nur ayat 2.An Nur artinya Cahaya adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan ke 24…
Pengertian hukum bacaan Mad Wajib Muttasil beserta contohnya Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada atikel ini akan diuraikan pengertian dari hukum bacaan Mad Wajib Muttasil Mad wajib muttashil menurut bahasa Menurut bahasa Mad artinya panjang, wajib artinya harus dipanjangkan.…
Hukum Tajwid surat Al Waqi'ah ayat 26-30 lengkap… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Waqi'ah ayat 26-30.Dikutip dari wikishia, Surah Al Waqiah (bahasa Arab:الواقعه, Al-Wāqi'ah, "Hari Kiamat") adalah surah ke 56…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 98 lengkap dengan artinya Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 98.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan ke…
Belajar Makhroj Halaq Tahsin Online membagikan Pelajaran Ilmu Tajwid. Pada artikel ini akan dibagikan Pelajaran Makhroj Halaq. Al Halaq atau Halqi artinya tenggorokan, maksudnya tempat keluarnya huruf yang terletak pada tenggorokan. Pada kesempatan…
Tajwid Surat Al Baqarah ayat 6 Lengkap dengan Artinya Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini kami akan menguraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 6 lengkap dengan artinya.إِنَّ الَّذِينَ كَفَرُوا سَوَآءٌ عَلَيْهِمْ ءَأَنْذَرْتَهُمْ أَمْ لَمْ تُنْذِرْهُمْ لَا يُؤْمِنُونَArtinya:"Sesungguhnya…
Tajwid surat An Nur ayat 7 lengkap Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat An Nur ayat 7.An-Nur artinya Cahaya adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke 24…
Quran surat Al Furqan ayat 6 lengkap dengan tajwid… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Furqan ayat 6.Al Furqan artinya Pembeda adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke…
Tajwid surat Fatir ayat 6 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Fatir ayat 6.Fatir artinya Pencipta adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan ke 35 setelah surat…
Cara menulis Marhaban ya Ramadhan dalam bahasa Arab Pertanyaan: " Assalamualaikum, pak bagaimana cara menulis Marhaban ya Ramadhan dalam bahasa Arab? Tolong tuliskan lengkap dengan harakatnya, sebelumnya saya ucapkan terimakasih. Jawaban: "Wa'alaikumussalaam warahmatullaahi wabarakaatuh, terimakasih atas pertanyaannya, cara…
Al Quran surat Al Baqarah ayat 121 tajwid lengkap… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 121.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 11 Lengkap dengan Artinya Tahsin Online. Pada artikel kali ini akan diuraikan Hukum Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 11 Lengkap dengan Artinya. وَإِذَا قِيلَ لَهُمْ لَا تُفْسِدُوا فِى الْأَرْضِ قَالُوٓا إِنَّمَا نَحْنُ مُصْلِحُونَ Artinya: "Dan…
Tajwid surat Al Isra ayat 8 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Isra ayat 8.Pelajaran tajwid lengkap dengan contohnya dapat kamu pelajari di blog ini.Silahkan baca hukum tajwid surah…
Tajwid surat Ali Imran ayat 32 lengkap Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Ali Imran ayat 32.Ali Imran artinya Keluarga Imran adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Bacaan surat Al Qari'ah dan artinya Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan dibagikan bacaan surat Al Qari'ah dan artinya.Surat Al Qari'ah berada diurutan ke 101 setelah surat Al 'Adiyat sebelum surat At Takatsur.Surat Al…
Teks Asmaul Husna Arab Latin dan dalilnya Assalamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.ID, pada artikel ini kami akan membagikan teks asmaul husna Arab, latin dan dalilnya.Asmaul Husna adalah nama-nama baik yang dimiliki Allah Subhanahu Wa Ta'ala. Alangkah baiknya kita belajar…
Tajwid Surat Al Baqarah ayat 8 Lengkap dengan Artinya tajwid surat al baqarah ayat 8 Tahsin.id Assalaamu'alaikum... Berjumpa kembali dengan blog yang akan membagikan pelajaran ilmu tajwid secara lengkap. Pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 8…
Tajwid Surat Al Buruj ayat 17-22 lengkap dengan artinya Tahsin Online akan membagikan Hukum tajwid surat Al Buruj ayat 17-22 lengkap dengan artinya. اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجَيْمِهَلْ اَتٰٮكَ حَدِيْثُ الْجُـنُوْدِ ۙ (١٧)"Sudahkah sampai kepadamu berita tentang bala tentara (penentang),"…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 20 dan Artinya Assalaamu'alaikum, Halo berjumpa lagi dengan blog seputar ilmu tajwid. Pada artikel kali ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 20 lengkap dengan artinya. يَكَادُ الْبَرْقُ يَخْطَفُ أَبْصٰرَهُمْ ۖ كُلَّمَآ أَضَآءَ…
Mengetuk Pintu Langit di Hari ke-11 Dengan Membaca… TAHSIN.ID- Bulan Ramadhan bagaikan samudra berkah yang tak terhingga. Di setiap harinya, terhampar peluang untuk meraih pahala dan ampunan Allah SWT. Di hari ke-11 ini, mari kita menenggelamkan diri dalam…