Assalaamu’alaikum, pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al A’raf ayat 1-2.
Hukum tajwid dalam surat Al A’raf ayat 1-2 antara lain: Mad lazim harfi musyba’ mutsaqqal, mad thabi’i, ikhfa dan sebagainya.
 |
tajwid surat al araf ayat 1-2 |
Untuk mengetahui hukum tajwid surat Al A’raf ayat 1-2 lebih lengkap, silahkan baca artikel ini sampai selesai.
اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ
الٓـمّٓـصٓ ۚ
alif laaam miiim shoood
“Alif Lam Mim Sad.”
(QS. Al-A’raf 7: Ayat 1)
كِتٰبٌ اُنْزِلَ اِلَيْكَ فَلَا يَكُنْ فِيْ صَدْرِكَ حَرَجٌ مِّنْهُ لِتُنْذِرَ بِهٖ وَذِكْرٰى لِلْمُؤْمِنِيْنَ
kitaabun ungzila ilaika fa laa yakung fii shodrika harojum min-hu litungziro bihii wa zikroo lil-mu`miniin
“(Inilah) Kitab yang diturunkan kepadamu (Muhammad); maka janganlah engkau sesak dada karenanya, agar engkau memberi peringatan dengan (Kitab) itu dan menjadi pelajaran bagi orang yang beriman.”
(QS. Al-A’raf 7: Ayat 2)
Tajwid surat Al A’raf ayat 1
الٓـمّٓـصٓ ۚ
Nama tajwid pada ayat ke 1 surat Al A’raf adalah Mad lazim harfi musyba’ mutsaqqal, alasannya sebab ada huruf setelah mad diidghamkan (ada tanda tasydid). Disebut mutsaqqal sebab dalam mad ini bacaannya dibertakan karena terjadinya proses idgham.
Berikut rincian panjangnya:
Alif: 1 harakat
Laam: 6 harakat (lazim harfi musyba’ mutsaqqal). Pada huruf ini (dan huruf sesudahnya), terjadi mutsaqqal karena proses idgham mimi, yaitu ketika mim sukun (ejaan ke 3 huruf lam) bertemu dengan huruf mim, maka bacaan harus diidghamkan dengan memakai taydid pada huruf mim.
Miim: 3 harakat karena ghunnah dan 6 harakat karena mad lazim harfi musyba’. Selain terjadi mutsaqqal dengan huruf sebelumnya, pada huruf ini juga terjadi ghunnah sebab huruf mim ditasydid akibat proses idgham mimi dengan huruf sebelumnya. Pada ejaan ke 3 huruf mim dibaca idzhar syafawi, sebab mim sukun bertemu huruf shad.
Shaad: 6 harakat (lazim harfi musyba’ mukhaffaf), pada huruf ini terjadi hukum qolqolah, sebab ada huruf qolqolah yaitu Dal yang sukun asli.
Tajwid surat Al A’raf ayat 2
كِتٰبٌ
Ini adalah tajwid mad ashli/mad thabi’i sebab ada fathah berdiri, panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
بٌ اُ
Ini adalah tajwid idzhar halqi, sebab ada tanwin bertemu huruf halaq yaitu hamzah/alif.
اُنْزِلَ
Ini adalah tajwid ikhfa haqiqi, sebab ada nun sukun bertemu huruf zay.
اِلَيْكَ
Ini adalah tajwid huruf lin/harfu layin, sebab ada huruf ya sukun oleh fathah.
فَلَا
Ini adalah tajwid mad thabi’i, sebab ada alif difathah.
يَكُنْ فِ
Ini adalah tajwid ikhfa haqiqi, sebab ada nun sukun bertemu huruf fa.
فِيْ
Ini namanya mad thabi’i, sebab ada huruf ya dikasrah.
صَدْرِكَ
Ini adalah qolqolah sughra, sebab ada huruf qolqolah yaitu dal yang sukun asli.
حَرَجٌ مِّ
Pada kata diatas ada 2 hukum tajwid, yaitu huruf ra dibaca tafkhim dan idgham bighunnah. Huruf ra dibaca tafkhim sebab berharakat fathah. Idgham bighunnah di surat Al A’raf ayat 2 ini terjadi sebab ada tanwin bertemu huruf mim.
مِّنْهُ
Ini adalah tajwid idzhar halqi, sebab ada nun sukun bertemu huruf Ha.
لِتُنْذِرَ
Pada kata diatas ada 2 hukum tajwid, yaitu ikhfa haqiqi dan huruf ra dibaca tafkhim. Ikhfa haqiqi di surat Al A’raf ayat 2 ini terjadi sebab ada nun sukun bertemu huruf dzal.
بِهٖ
Ini adalah tajwid mad shilah qashirah, sebab ada ha dlomir berharakat kasrah berdiri dan didepannya tidak ada huruf mad. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
وَذِكْرٰى
Pada kata diatas ada 2 hukum tajwid, yaitu mad ashli dan huruf ra dibaca tafkhim.
لِلْمُؤْمِنِيْنَ
Nama tajwid diatas adalah mad ‘aridl lissukun, sebab ada mad thabi’i bertemu huruf hidup, kemudian bacaannya waqaf. Panjangnya antara 2-6 harakat.
Demikianlah uraian hukum tajwid surat Al A’raf ayat 1-2.
Rekomendasi
- Tajwid surat Al Kahfi ayat 27 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Kahfi ayat 27.Al Kahfi artinya Gua adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke…
- Tajwid surat Al Baqarah ayat 45 Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id ✋ pada artikrl ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 45. Pada artikel sebelumnya sudah diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 44.Dalam surat…
- Tajwid surat An Nahl ayat 4 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat An Nahl ayat 4.An Nahl artinya Lebah adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke…
- Tajwid surat Maryam ayat 12 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Maryam ayat 12.Maryam adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke 19 setelah surat Al…
- Tajwid surat Al Baqarah ayat 51 Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id ✋ pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 51, pada artikel sebelumnya sudah diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 50.Dalam surat…
- Tajwid surat Al Maidah ayat 100 tajwid-surat-al-maidah-ayat-100Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.id pada artikel ini akan diuraikan tajwid surat Al Maidah ayat 100.اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيمِقُلْ لَّا يَسْتَوِى الْخَبِيْثُ وَا لطَّيِّبُ وَلَوْ اَعْجَبَكَ كَثْرَةُ الْخَبِيْثِ ۚ فَا تَّقُوا اللّٰهَ…
- Tajwid surat Ar Ra'd ayat 28 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Ar Ra'd ayat 28.Ar Ra'd artinya Guruh adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke…
- Tajwid surat Al Baqarah ayat 52 Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id ✋ pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 52. Pada artikel sebelumnya sudah diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 51.Dalam surat…
- Tajwid surat Saba ayat 6 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Saba ayat 6.Saba adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan ke 34.Surat Saba terdiri dari 54…
- Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 9 Lengkap dengan Artinya Tahsin.id Assalaamu'alaikum, berjumpa kembali dengan blog kami yang akan membagikan materi pelajaran ilmu tajwid. Selain materi ringkas juga ada pembahasan langsung mengenai tajwid Al Quran per kata yang diterapkan pada ayat-ayat…
- Tajwid surat Al Baqarah ayat 47 Assalaamu'alaikum, pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 47, pada artikel sebelumnya sudah diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 46.Dalam surat Al Baqarah ayat 47…
- Tajwid surat Al Mujadilah ayat 1 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Mujadilah ayat 1.Al Mujadilah artinya Wanita yang Mengajukan Gugatan adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran…
- Tajwid surat Ali Imran ayat 109 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Ali Imran ayat 109. Apa gunanya mempelajari ilmu tajwid? Mempelajari ilmu tajwid tujuannya agar bacaan Al Quran sesuai dengan…
- Tajwid surat ThaHa ayat 6 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat ThaHa ayat 6.ThaHa adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke 20 setelah surat Maryam.Surat…
- Tajwid surat Al Baqarah ayat 55 Dalam surat Al Baqarah ayat 55 ini terdapat hukum tajwid: Idzhar syafawi, Mad ashli, Idgham, Tafkhim dansebagainya.Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah…
- Tajwid surat Al Maidah ayat 7 tajwid-surat-al-maidah-ayat-7Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Maidah ayat 7.Apa saja hukum tajwid dalam ayat ini? Silahkan baca artikel ini sampai selesai.اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ…
- Tajwid surat Al Baqarah ayat 84 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 84.Bacaan surat Al Baqarah ayat 84 dan artinya.اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيمِبِسْمِ اللّٰهِ الرَّحمٰنِ الرَّحِيْمِوَاِ…
- Tajwid surat Luqman ayat 19 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.id pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Luqman ayat 19.Surat Luqman adalah nama surat ke 31 dalam kitab suci Al Quran.Surat Luqman terdiri dari 34…
- Tajwid surat Al Hajj ayat 6 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Hajj ayat 6.Al Hajj artinya Haji adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke…
- Al Quran surat Asy Syu'ara ayat 6 tajwid lengkap… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Asy-Syu'ara ayat 6.Asy-Syu'ara artinya Para Penyair adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke 26…
- Tajwid Surat Al Baqarah ayat 8 Lengkap dengan Artinya tajwid surat al baqarah ayat 8 Tahsin.id Assalaamu'alaikum... Berjumpa kembali dengan blog yang akan membagikan pelajaran ilmu tajwid secara lengkap. Pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 8…
- Tajwid surat Al Baqarah ayat 40 Assalaamu'alaikum, Hai sobat Tahsin.id ✋ pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al baqarah ayat 40.Dalam surat Al Baqarah terdapat hukum tajwid antara lain: Mad ashli, Mad Jaiz munfashil,…
- Tajwid surat Al Baqarah ayat 99 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 99.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan ke…
- Tajwid surat Al Baqarah ayat 41 Assalaamu'alaikum, Hai sobat Tahsin.id ✋ pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 41.Dalam surat Al Baqarah ayat 41 terdapat hukum tajwid, antara lain: Mad badal, Ikhfa,…
- Tajwid surat Al Baqarah ayat 56 Dalam surat Al Baqarah ayat 56 terdapat hukum tajwid Ghunnah, Iqlab, Idzhar syafawi, Mad Ashli dan sebagainya.Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id, pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah…
- Tajwid surat Al Baqarah ayat 46 Assalaamu'alaikum, pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 46. Pada artikel sebelumnya sudah diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 45.Dalam surat Al Baqarah ayat 46…
- Tajwid surat Ali Imran ayat 102 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Ali Imran ayat 102.Ali Imran adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan ke 3 setelah surat…
- Tajwid surat Yusuf ayat 7 lengkap Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Yusuf ayat 7.Blog ini sangat tepat sebagai tempat belajar tajwid pemula, sebab kami uraikan penjelasannya per kata.Yusuf adalah…
- Tajwid surat Al Baqarah ayat 81 Assalaamu'alaikum Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 81.Bacaan surat Al Baqarah ayat 81اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيمِبِسْمِ اللّٰهِ الرَّحمٰنِ الرَّحِيْمِبَلٰى مَنْ كَسَبَ…
- Tajwid surat Saba ayat 10 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Saba ayat 10.Saba artinya Kaum Saba adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan ke 34 setelah…