Tahsin Online akan menguraikan hukum tajwid per kata.
Pada artikel dibawah ini akan dibahas hukum tajwid surat Al Ghasyiyah ayat 11-15.
لَا تَسْمَعُ فِيْهَا لَاغِيَةً (١١)
Pada ayat ke 11 ini terdapat 1 hukum saja, yaitu Mad Ashli. Karena ada huruf Alif di fatah, dan Ya di kasroh. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
فِيْهَا عَيْنٌ جَارِيَةٌ (١٢)
فِيْهَا
Disini ada 1 hukum, yaitu Mad Ashli. Karena ada huruf Ya di kasroh dan huruf Alif di fatah.
عَيْنٌ
Ini adalah Huruf Lin, karena ada huruf Ya yang di sukun oleh huruf yang berharakat fatah.
نٌ جَ
Ini adalah Ikhfa’ atau samar, karena ada tanwin bertemu dengan huruf Nun.
جَارِيَةٌ
Ini adalah Mad Ashli, karena ada huruf Alif di fatah. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
فِيْهَا سُرُرٌ مَّرْفُوْعَةٌ (١٣)
فِيْهَا
Disini ada 1 hukum, yaitu Mad Ashli. Karena ada huruf Ya di kasroh dan huruf Alif di fatah.
سُرُرٌ مَّ
Ini adalah Idghom Bighunnah, karena ada tanwin bertemu dengan huruf Mim, membacanya harus didengungkan.
مَّرْفُوْعَةٌ
Disini ada 1 hukum, yaitu Mad Ashli, karena ada huruf Wawu di dlommah. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
وَأَكْوَابٌ مَّوْضُوْعَةٌ (١٤)
وَأَكْوَا
Ini adalah Mad Ashli, karena ada huruf Alif di fatah. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
بٌ مَّ
Ini adalah Idghom Bighunnah, karena ada tanwin bertemu dengan huruf Mim, membacanya harus didengungkan.
مَّوْضُوْعَةٌ
Disini ada 2 hukum, yaitu Huruf Lin dan Mad Ashli. Dinamakan Huruf Lin karena ada huruf Ya yang di sukun oleh huruf yang berharakat fatah. Mad Ashli terjadi karena ada huruf Wawu di dlommah, panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
وَنَمَارِقُ مَصْفُوفَةٌ (١٥)
Disinia ada 1 hukum, yaitu Mad Ashli. Mad Asli terjadi karena ada huruf Alif di fatah dan huruf Wawu di dlommah, panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
Demikianlah hukum Tajwid surat Al Ghasyiyah ayat 11-15, semoga bermanfaat.
Rekomendasi
Tajwid Surat Al Buruj ayat 17-22 lengkap dengan artinya Tahsin Online akan membagikan Hukum tajwid surat Al Buruj ayat 17-22 lengkap dengan artinya. اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجَيْمِهَلْ اَتٰٮكَ حَدِيْثُ الْجُـنُوْدِ ۙ (١٧)"Sudahkah sampai kepadamu berita tentang bala tentara (penentang),"…
Tajwid surat Al Anfal ayat 1 Assalaamu'alaikum, Tahsin.id akan menguraikan hukum tajwid surat Al Anfal ayat 1.Dalam surat Al Anfal ayat 1 terdapat beberapa hukum tajwid,antara lain: Mad thabi'i, Alif lam, Tarqiq dan sebagainya. tajwid surat…
Tajwid surat Al Kahfi ayat 1-5 Assalaamu'alaikum, pada artikel ini Tahsin.id akan menguraikan surat Al Kahfi lengkap dengan tajwid ayat 1 sampai 5.Untuk mengetahui hukum tajwid surat Al Kahfi ayat 1-5, silahkan baca artikel ini sampai…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 52 Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id ✋ pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 52. Pada artikel sebelumnya sudah diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 51.Dalam surat…
Tajwid surat An Nur ayat 7 lengkap Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat An Nur ayat 7.An-Nur artinya Cahaya adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke 24…
Tajwid surat 'Abasa ayat 26-30 Tajwid surat 'Abasa ayat 26-30 adalah lanjutan dari tajwid surat 'Abasa ayat 21-25. Surat 'Abasa merupakan surat ke 80 dalam Al Quran, surat yang diturunkan di kota Mekkah ini terdiri dari…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 33 Assalaamu'alaikum, artikel dibawah ini akan menguraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 33. Pada ayat ini terdapat beberapa hukum tajwid, antara lain: Tajwid Mad Thabi'i, Iqlab, Ghunnah, Alif lam syamsiyah…
Cara Membaca Hukum Izh har Halqi Tahsin Online. Izh har Halqi dalam hukum tajwid termasuk ke dalam hukum nun mati atau tanwin. Huruf izh har halqi ada 6, yaitu huruf-huruf yang keluar dari makhraj halaq…
Ngeblog itu seperti menanam pohon Ngeblog adalah aktifitas menulis pada sebuah halaman website pribadi. Kegiatan ini bagi sebagian orang merupakan hal yang mengasyikkan. Melalui sebuah blog, kita bisa menuangkan ide atau artikel menarik yang bermanfaat…
Tajwid surat At Taubah ayat 105 Assalaamu'alaikum, pada artikel ini Tahsin.id akan menguraikan hukum tajwid surat At Taubah ayat 105.Dalam surat At Taubah ayat 105 ini terdapat hukum tajwid: Mad thabi'i, Tafkhim, Idzhar Syafawi dan sebagainya.Untuk…
Hukum Tajwid Surat Al-A'laa ayat 16-19 Tahsin Online menguraikan hukum tajwid per kata.Pada artikel ini akan dibahas hukum tajwid surat Al A'laa ayat 16-19. بَلْ تُؤْثِرُوْنَ الْحَيَاةَ الدُّنْيَا (١٦) بَلْ تُؤْثِرُوْنَDisini ada 1 hukum, yaitu mad…
Tajwid surat Al Qasas ayat 77 Assalaamu'alaikum Hallo Sobat Tahsin.id pada artikel ini admin akan menguraikan tajwid surat Al Qasas ayat 77.Ayat ini berisi perintah Allah Subhanahu Wa Ta'ala untuk beramal shaleh untuk mendapatkan pahala di akhirat…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 7 Lengkap dengan Artinya tajwid surat al baqarah ayat 7 Tahsin.id membagikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 7 lengkap dengan artinya. خَتَمَ اللَّهُ عَلٰى قُلُوبِهِمْ وَعَلٰى سَمْعِهِمْ ۖ وَعَلٰىٓ أَبْصٰرِهِمْ غِشٰوَةٌ ۖ وَلَهُمْ عَذَابٌ عَظِيمٌ Artinya: "Allah telah…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 17 dan Artinya Tahsin Online - Membagikan pelajaran Ilmu Tajwid. Pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 17 dan artinya. Sebelumnya sudah dibahas hukum tajwid surat Al Baqarah ayat…
Tajwid surat Ali Imran ayat 11 Assalaamu'alaikum, hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini admin akan menguraikan tajwid surat Ali Imran ayat 11. Pada artikel sebelumnya sudah dibagikan tajwid surat Ali Imran ayat 10.اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ…
Tajwid surat Ali Imran ayat 103 Assalaamu'alaikum, hallo sobat Tahsin.id, pada artikel ini admin akan menguraikan tajwi dsurat Ali Imran ayat 103. Pada artikel terdahulu sudah dibagikan tajwid surat Ali Imran ayat 26.Dalam surat Ali Imran…
Terjemah per kata surat Al Quraisy Terjemah per kata surat Al Quraisy lengkap dari ayat 1-4 akan diuraikan oleh Tahsin Online pada tabel di bawah ini, semoga bermanfaat. بَسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ Terjemah per kata Surat…
Hukum Mim Mati atau Mim Sukun hukum-mim-mati Tahsin.id akan membagikan pelajaran Ilmu Tajwid secara ringkas. Pada artikel ini akan diuraikan Hukum Tajwid Mim mati. Mim mati atau mim sukun adalah setiap mim yang mati (sukun)…
Cara menulis halal dalam bahasa Arab Bagi sebagian orang mungkin belum mengetahui penulisan kata halal dalam bahasa Arab. Pada artikel ini Tahsin Online akan membagikan cara menulis kata halal dalam bahasa Arab. Cara menulis halal dalam…
Tajwid surat Al Muthaffifin ayat 11-15 dan artinya Apa saja hukum tajwid pada surat Al Muthaffifin ayat 11-15?Tahsin Online akan menguraikan hukum tajwid surat Al Muthaffifin ayat 11-15 pada artikel dibawah ini. اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ الَّذِيْنَ…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 59 Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini admin akan menguraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 59. Pada artikel lainnya sudah dibagikan tajwid surat Al Baqarah ayat 58Dalam surat Al…
Tajwid Surat Al Ghasiyah ayat 21-26 Tahsin Online menguraikan hukum tajwid per kata.Pada uraian dibawah ini akan dibahas hukum tajwid surat Al Ghasyiyah ayat 21-26. فَذَكِّرْ إِنَّمَا أَنْتَ مُذَكِّرٌ (٢١) فَذَكِّرْDisini tidak ada hukumnya, tetapi harap…
Tajwid surat Al Isra ayat 32 Al Isra adalah nama surat dalam Al Quran yang diturunkan di kota Mekkah. Surat Al Isra terdiri dari 111 ayat. Pada artikel kali ini Tahsin.id akan menguraikan hukum tajwid surat Al…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 46 Assalaamu'alaikum, pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 46. Pada artikel sebelumnya sudah diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 45.Dalam surat Al Baqarah ayat 46…
Tajwid surat Al Insyiqaq ayat 1-5 lengkap dengan artinya Hukum tajwid surat Al Insyiqaq ayat 1-5 lengkap dengan artinya akan dijelaskan pada artikel Tahsin Online kali ini.اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِبِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ اِذَا السَّمَآءُ انْشَقَّتْ ۙ (١)"Apabila langit terbelah,"…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 66 Assalaamu'alaikum, hallo sobat Tahsin.id, pada artikel ini admin akan menguraikan tajwid surat Al Baqarah ayat 66. Pada artikel sebelumnya sudah dijelaskan tajwid surat Al Baqarah ayat 65.Dalam surat Al Baqarah…
Tajwid Surat Ali Imran ayat 1-5 Tahsin Online. Membagikan pelajaran ilmu tajwid surat-surat pendek. Hukum tajwid apa saja akan dikupas dengan metode tajwid Al Qur an perkata. Pada kesempatan kali ini Tahsin Online akan menguraikan hukum…
Tajwid surat Ali Imran ayat 10 Assalaamu'alaikum, hallo sobat Tahsin.id, pada artikel ini admin akan menguraikan tajwid surat Ali Imran ayat 10. Pada artikel sebelumnya sudah diagikan tajwid surat Ali Imran ayat 9.Silahkan baca artikel tajwid…
Tajwid surat Fatir ayat 13 Assalaamu'alaikum, hallo sobat Tahsin.id, pada artikel ini admin akan menguraikan tajwid surat Fatir ayat 13. Artikel ini dibuat pada bulan suci Ramadhan 1442.HPada bulan suci Ramadhan dianjurkan ummat Islam agar…