Ini adalah Izh-har syafawi (tidak boleh dengung), karena ada mim mati bertemu huruf Ya.
يَكُنِ الَّذِينَ
Disini ada 1 hukum, yaitu mad ashli karena ada huruf Ya dikasroh. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
كَفَرُوا
Ini adalah mad ashli, karena ada huruf wawu didlommah. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
مِنْ أَهْلِ
Ini adalah Izh-har Halqi (tidak boleh dengung), karena ada nun mati bertemu Alif. Cara membacanya tidak boleh dengung, tetapi harus jelas.
أَهْلِ الْكِتَابِ
Disini ada 2 hukum, yaitu Alif Lam Qomariyah dan Mad Ashli. Alif Lam Qomariyah ditandai dengan adanya Alif Lam dan tanda sukun.
Mad Ashli, karena ada huruf Alif difatah. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
وَالْمُشْرِكِينَ
Disini ada 2 hukum, yaitu Alif Lam Qomariyah dan Mad Ashli. Alif Lam Qomariyah ditandai dengan adanya Alif Lam dan tanda sukun.
Mad Ashli, karena ada huruf Ya di kasroh. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
مُنْفَكِّينَ
Disini ada 2 hukum. Yaitu Ikhfa’ (samar) dan Mad Ashli. Ikhfa karena ada Nun Mati bertemu huruf Fa, cara membaca huruf Nun – nya disamarkan (seperti bunyi “ng”). Mad Ashli, karena ada huruf Ya dikasroh. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
حَتّٰى
Ini adalah Mad Ashli, karena ada fatah berdiri. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
تَأْتِيَهُمُ الْبَيِّنَةُ
Disini ada 1 hukum, yaitu Alif Lam Qomariyah, karena ada Alif Lam dan tanda sukun. Disini perlu diperhatikan huruf yang bertasydid, maka membacanya harus ditekan (hurufnya dobel).
Ini adalah Mad Ashli, karena ada huruf wawu didlommah. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
لٌ مِّ
Ini adalah Idghom Bigunnah (membacanya dengan dengung), karena ada tanwin bertemu huruf Mim.
مِنَ اللّٰهِ
Ini adalah Tafkhim (tebal), karena ada lafadz Allh didahului oleh fatah.
يَتْلُوْا
Disini ada 1 hukum, yaitu Mad Ashli karena ada huruf Wawu didlommah, panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat. Sedangkan huruf Ta yang disukun ketika dibaca keluar udara dari sela-sela lidah dan gigi, menyerupai huruf “ts”.
صُحُفًا مُّطَهَّرَةً
Disini ada 1 hukum, yaitu Idghom Bigunnah (dengan dengung) karena ada Tanwin bertemu huruf Mim. Cara membacanya didengungkan kira-kira 2-3 harakat. Huruf-huruf bertasydid membacanya dengan cara ditekan (hurufnya dobel). Huruf Ta Marbutoh (Ta bulat) ketika waqof berubah menjadi huruf Ha.
فِيْهَا كُتُبٌ قَيِّمَةٌ (٣)
فِيْهَا
Ini dinamakan Mad Ashli, karena ada huruf Ya dikasroh dan Huruf Alif difatah. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
كُتُبٌ قَيِّمَةٌ
Disini ada 1 hukum, yaitu Ikhfa’ (samar) karena ada tanwin bertemu huruf Qof. Cara membaca huruf Nun – nya disamarkan. Perlu diperhatikan huruf yang bertasydid membacanya dengan cara ditekan (hurufnya dobel). Huruf Ta Marbutoh (Ta bulat) ketika waqof berubah menjadi huruf Ha.
Disini ada 1 hukum yaitu Mad ashli. Karena ada huruf Alif difatah dan huruf Ya dikasroh, panjangnya adalah 1 Alif atau 2 Harakat. Sedangkan huruf yang bertasydid cara membacanya dengan cara ditekan (hurufnya dobel)
أُوْتُوا الْكِتَابَ
Disini ada 2 hukum; yaitu Mad Ashli dan Alif Lam Qomariyah.
Mad Ashli karena ada huruf Wawu didlommah, dan huruf Alif difatah.
Sedangkan Alif Lam Qomariyah karena ada Alif Lam dan sukun. Disini perlu diperhatikan, sebelum Alif Lam ada huruf Wawu didlommah, tidak dibaca Mad tetapi dimasukkan ke dalam Alif Lam.
إِلَّا
Ini adalah Mad Ashli, karena ada huruf Alif difatah. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
مِنْ بَعْدِ
Ini adalah Iqlab, karena ada Nun Mati bertemu huruf Ba’. Cara membacanya huruf Nun – nya berubah menjadi huruf Mim. Jadi membacanya menjadi “Mim Ba’di”.
مَا
Ini adalah Mad Ashli, karena ada huruf Alif difatah. Panjangnya adalah 1 alif atau 2 harakat.
جَاۤءَ
Ini adalah Mad Wajib Muttashil, karena ada Mad Ashli menghadapi Hamzah pada 1 kata. Panjangnya adalah 5 Harakat.
ءَتْهُمُ الْبَيِّنَةُ
Disini ada 1 hukum, yaitu Alif Lam Qomariyah karena ada Alif Lam dan sukun. Huruf Ta yang disukun, ketika dibaca keluar udara dari antara sela-sela lidah dan gigi. Huruf bertasydid membacanya ditekan (hurufnya dobel), Huruf Ta Marbutoh (Ta bulat) bila diwaqof berubah menjadi Ha.
Demikianlah hukum tajwid surat Al Bayyinah dari ayat 1-4 semoga bermanfaat.
Wassalam.
Your browser does not support the audio element.
Rekomendasi
Belajar Makhroj Huruf Al Jauf Tahsin Online membagikan Pelajaran Ilmu Tajwid. Pada artikel ini akan dibagikan penjelasan singkat mengenai Makhroj Al Jauf. Al Jauf artinya rongga tenggorokan dan mulut. Dari rongga tenggorokan dan mulut ini…
Tajwid surat Al Kahfi ayat 30 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Kahfi ayat 30.Al Kahfi artinya Gua adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor ke…
Tajwid surat Al Isra ayat 32 Al Isra adalah nama surat dalam Al Quran yang diturunkan di kota Mekkah. Surat Al Isra terdiri dari 111 ayat. Pada artikel kali ini Tahsin.id akan menguraikan hukum tajwid surat Al…
Tajwid surat Al Baqarah ayat 115 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 115.Al Baqarah artinya Sapi Betina adalah nama surat dalam Kitab Suci Al Quran urutan nomor…
Tajwid Surat Al Humazah ayat 1 - 9 Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini admin akan menguraikan tajwid surat Al Humazah ayat 1-9, surat ke 104 dalam Al Quran ini diturunkan di kota Mekkah dan terdiri dari…
Tajwid surat Ali Imran ayat 12 Assalaamu'alaikum, hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini admin akan menguraikan tajwid surat Ali Imran ayat 12. Pada artikel sebelumnya sudah dibagikan tajwid surat Ali Imran ayat 11.Ayat ini menggambarkan tentang…
Hukum Tajwid Surat Al-A'laa ayat 16-19 Tahsin Online menguraikan hukum tajwid per kata.Pada artikel ini akan dibahas hukum tajwid surat Al A'laa ayat 16-19. بَلْ تُؤْثِرُوْنَ الْحَيَاةَ الدُّنْيَا (١٦) بَلْ تُؤْثِرُوْنَDisini ada 1 hukum, yaitu mad…
Tajwid surat Ali Imran ayat 14 lengkap Assalamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id, pada artikel ini admin akan menguraikan tajwid surat Ali Imran ayat 14 lengkap.Ayat ini berisi tentang kemewahan dunia terasa indah dalam pandangan manusia, dan hanya disisi…
Tajwid surat At Taubah ayat 105 Assalaamu'alaikum, pada artikel ini Tahsin.id akan menguraikan hukum tajwid surat At Taubah ayat 105.Dalam surat At Taubah ayat 105 ini terdapat hukum tajwid: Mad thabi'i, Tafkhim, Idzhar Syafawi dan sebagainya.Untuk…
Tajwid Surat Al Buruj ayat 6-10 Tahsin Online menguraikan hukum tajwid surat-surat Al Quran. Sebelumnya sudah diuraikan hukum tajwid surat al buruj ayat 1-5. Pada kesempatan kali ini Tahsin Online akan menguraikan hukum tajwid surat Al…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 11 Lengkap dengan Artinya Tahsin Online. Pada artikel kali ini akan diuraikan Hukum Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 11 Lengkap dengan Artinya. وَإِذَا قِيلَ لَهُمْ لَا تُفْسِدُوا فِى الْأَرْضِ قَالُوٓا إِنَّمَا نَحْنُ مُصْلِحُونَ Artinya: "Dan…
Hukum Mad Ashli atau Mad Thobi'i Tahsin Online membagikan materi Tajwid Al Quran. Pada artikel ini akan dibahas hukum Mad Ashli atau Mad Thobi'i. Salah satu hukum yang penting juga dipelajari dalam ilmu Tajwid adalah…
Tajwid surat Ibrahim ayat 1-2 Assalaamu'alaikum, pada artikel ini Tahsin.id akan menguraikan hukum tajwid surat Ibrahim ayat 1-2.Dalam surat Ibrahim ayat 1-2 terdapat beberapa hukum tajwid, antara lain: Mad lazim harfi musyba' mukhaffaf, Mad ashli,…
Tajwid Surat At Thariq ayat 11-17 Tahsin Online membagikan pelajaran Ilmu Tajwid Al Quran yang dimulai dari Juz 30. Metode yang dibagikan adalah Tajwid Al Quran per kata. Pada artikel ini akan dibagikan Hukum Tajwid Al…
Terjemah per kata surat Al Bayyinah Assalaamu'alaikum, Hallo sobat Tahsin.id pada artikel ini akan dibagikan terjemah/arti per kata surat Al Bayyinah.Dalam terjemah per kata surat Al Bayyinah diterangkan tentang orang-orang kafir dan beriman.terjemah-perkata-surat-al-bayyinahSilahkan baca artikel ini…
Cara Membaca Hukum Izh har Halqi Tahsin Online. Izh har Halqi dalam hukum tajwid termasuk ke dalam hukum nun mati atau tanwin. Huruf izh har halqi ada 6, yaitu huruf-huruf yang keluar dari makhraj halaq…
Belajar Makhroj Huruf Tahsin Online membagikan pelajaran Ilmu Tajwid. Pada artikel ini akan dibagikan Pelajaran Makhroj Huruf. Makhroj huruf atau Makhorijul Huruf menurut bahasa adalah tempat – tempat keluarnya huruf. Sedangkan menurut istilah,…
Hukum Nun Mati Atau Tanwin hukum-nun-mati-dan-tanwin Tahsin.id akan memberikan penjelasan singkat mengenai hukum tajwid. Pada kesempatan kali ini akan menguraikan hukum Nun Mati dan Tanwin. Hukum Nun Mati atau Tanwin adalah pelajaran dasar yang sangat…
Al Quran Mp3 114 surat dan Terjemahannya Al Quran MP3 dan terjemahannya Murottal Al Quran MP3 dan terjemah Bahasa Indonesia yang akan kami bagikan ini dibacakan oleh Syaikh Mishary Rasyid Alafasy. Sangat banyak reciter (pembaca Al Quran)…
Tajwid Surat Al Baqarah ayat 18 dan Artinya Tahsin Online l Assalaamu'alaikum... Berjumpa kembali dengan kami blog yang membagikan pelajaran ilmu tajwid. Pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 18 dengan artinya. صُمٌّۢ بُكْمٌ…
Tajwid surat Al Muthaffifin ayat 6-10 dan artinya Apa saja hukum tajwid pada surat Al Muthaffifin ayat 6-10?Tahsin.id akan menguraikan hukum tajwid surat Al Muthafifin ayat 6-10 secara lengkap dan artinya. اَعُوْذُ بِاللّٰهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ يَّوْمَ يَقُوْمُ…
Tajwid Surat Al Fil ayat 1 - 5 Assalaamu'alaikum, Tahsin.id akan menguraikan hukum tajwid surat Al Fil lengkap, sebelumnya juga sudah dibahas hukum tajwid surat Al Quraisy. Dalam surat Al Fil terdapat bebrapa hukum tajwid antara lain: Idzhar syafawi,…
Terjemah per kata surat Al Kautsar Terjemah atau arti per kata surat Al Kautsar dari ayat 1-3 akan diuraikan oleh Tahsin Online melalui tabel di bawah ini. بَسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ Terjemah per kata surat Al…
Tajwid Surat An Nisa Ayat 1-2 Tahsin Online membagikan pelajaran hukum tajwid Al Quran yang dimulai dari surat-surat pendek. Selain itu dibahas juga materi tentang ilmu tajwid secara ringkas. Pada kesempatan kali ini akan diuraikan…
Tajwid surat Ali Imran ayat 185 Assalaamu'alaikum, pada artikel ini Tahsin.id akan menguraikan tajwid sebuah ayat tentang kematian, yaitu surat Ali Imran ayat 185.Dalam surat Ali Imran ayat 185 terdapat beberapa ilmu tajwid, antara lain: Ikhfa…
Servis motor kesayangan anda di bengkel resmi Sepeda motor adalah sebuah sarana transportasi yang sangat penting bagi semua orang, karena bentuknya yang kecil dan ramping sehingga mampu melalui kemacetan yang sering dialami setiap hari. Seperti pengalaman admin…
Hukum Bacaan Surah Al-A'laa ayat 11-15 Tahsin Online menguraikan hukum tajwid per kata. Pada uraian dibawah ini akan dibahas hukum tajwid surat Al A'laa ayat 11-15. وَيَتَجَنَّبُهَا الْأَشْقٰى (١١) وَيَتَجَنَّبُIni adalah ghunnah atau wajibul ghunnah karena…
Al Quran MP3 Syaikh Sa'ad Al Ghamidi Syaikh Sa’ad Said Al Ghamidi Syaikh Sa’ad Said Al Ghamidi seorang tokoh Ikhwanul Muslimin yang berasal dari Arab Saudi. Beliau dilahirkan pada tanggal 19 Mei tahun 1967 atau 1387 H…
Pasang Iklan Tahsin.idMembantu mempromosikan bisnis anda dengan memasang iklan banner dan iklan link. Agar bisnis anda semakin dikenal oleh masyarakat. Blog ini mulai dibuat pada bulan Oktober tahun 2017. Alhamdulillah perkembangan pengunjungnya…
Tajwid Surat Al Ghasiyah ayat 11-15 Tahsin Online akan menguraikan hukum tajwid per kata. Pada artikel dibawah ini akan dibahas hukum tajwid surat Al Ghasyiyah ayat 11-15. لَا تَسْمَعُ فِيْهَا لَاغِيَةً (١١)Pada ayat ke 11 ini…