Pada artikel ini akan dibagikan penjelasan singkat mengenai Makhroj Al Jauf.
Al Jauf artinya rongga tenggorokan dan mulut. Dari
rongga tenggorokan dan mulut ini keluar 1 Makhroj yang dinamakan dengan Al
Jauf.
Dari Al Jauf ini keluar 3 huruf Mad, yaitu Alif, Wawu,
dan Ya yang bersukun.
Dalam memahami 3 huruf Mad yang keluar dari Makhroj Al
Jauf ada beberapa hal yang perlu diperhatikan, diantaranya:
Cara membunyikan Alif
tidak sama dengan cara membunyikan Hamzah. Hamzah keluar dari Makhroj Al Halaq
dan tersifati Syiddah, sedangkan Alif tersifati oleh Rikhwa (lawannya). Alif
yang keluar dari Al Jauf adalah huruf Mad dalam keadaan mati, dan huruf
sebelumnya berharakat Fathah. Cara membacanya dipanjangkan 2 harakat karena
menjadi Mad Ashli. Suara panjang tersebut keluar dari rongga tenggorokan dan
mulut (Al Jauf).
Bunyi huruf Wawu yang
bersukun atau dalam keadaan mati tidak sama dengan bunyi huruf Wawu yang keluar
dari bibir (Asy Syafatain) yang dalam keadaan hidup atau berharakat. Bunyi wawu
dalam Makhroj Al Jauf adalah Wawu yang disukun atau mati dan huruf sebelumnya
berharakat Dlommah. Cara membacanya dipanjangkan 2 harakat karena menjadi Mad
Ashli. Suara panjang tersebut keluar dari rongga tengorokan dan mulut (Al Jauf).
Bunyi huruf Ya yang
bersukun tidak sama dengan huruf Ya yang keluar dari tengah lidah (Wastul Lisan),
yang dalam keadaan hidup atau berharakat. Bunyi Ya dalam Makhroj Al Jauf adalah
Ya yang disukun atau mati dan huruf sebelumnya berharakat Kasroh. Cara
membacanya dibacakan 2 harakat karena menjadi Mad Ashli. Suara panjang tersebut
keluar dari rongga tenggorokan dab mulut (Al Jauf).
Demikianlah penjelasan Tahsin Online mengenai perincian
Makhroj Huruf Al Jauf, semoga bermanfaat.
Wassalam.
Rekomendasi
Hukum Tajwid surat Ali Imran ayat 190-191 beserta… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Ali Imran ayat 190-191Dikutip dari wikishia, Surat Ali Imran (bahasa Arab: آل عمران) , Āli-'Imrān, "Keluarga 'Imran") adalah…
100+ Contoh Iqlab dalam Al Quran Beserta Surat dan… contoh-iqlab-dalam-al-quranAssalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.id pada artikel ini admin akan membagikan 100+ Contoh Iqlab dalam Al Quran dan Penjelasannya. Dalam ilmu tajwid Iqlab masuk ke dalam hukum Nun Mati atau Tanwin.…
Memahami Perintah Allah dalam Surat Al-A'raf Ayat 50… TAHSIN.ID- Surat Al-A'raf merupakan sumber kebijaksanaan dan petunjuk bagi umat Islam, yang mengandung pelajaran yang berharga untuk kehidupan sehari-hari. Salah satu ayat yang menyoroti keadilan dan hikmah Allah terdapat pada…
Hukum Tajwid surat Al Isra ayat 15 lengkap Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Isra ayat 15.Dikutip dari wikishia, Surah Al-Isra' (bahasa Arab:الإسرا, al-Isrā, "Perjalanan Malam") adalah surah ke-17 Al-Quran berdasarkan…
Tajwid Surat At Thariq ayat 11-17 Tahsin Online membagikan pelajaran Ilmu Tajwid Al Quran yang dimulai dari Juz 30. Metode yang dibagikan adalah Tajwid Al Quran per kata. Pada artikel ini akan dibagikan Hukum Tajwid Al…
Tajwid Surat Al Baqarah ayat 18 dan Artinya Tahsin Online l Assalaamu'alaikum... Berjumpa kembali dengan kami blog yang membagikan pelajaran ilmu tajwid. Pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 18 dengan artinya. صُمٌّۢ بُكْمٌ…
Menggali Makna Mendalam dari Surat Al-A'raf Ayat 33… TAHSIN.ID- Surat Al-A'raf merupakan salah satu surat dalam Al-Qur'an yang penuh dengan pelajaran dan hikmah bagi umat manusia. Setiap ayatnya memancarkan cahaya kebenaran dan petunjuk dari Allah SWT. Salah satu…
Hukum Tajwid surat Al Kautsar ayat 1-3 lengkap… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat ayat 1-3.Alhamdulillah kita masih diberikan berbagai macam ni'mat, terutama kesehatan dan umur pajang. Sehingga kita mempunyai kesempatan untuk…
Hukum Tajwid surat Al Isra ayat 11 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Isra ayat 11.Dikutip dari situs wikishia, Surah Al-Isra' (bahasa Arab:الإسرا, al-Isrā, "Perjalanan Malam") adalah surah ke-17 Al-Quran…
Hukum Qolqolah Tahsin.id Qolqolah menurut bahasa artinya bergerak atau bergetar. Sedangkan menurut istilah adalah "Suara tambahan atau pantulan yang kuat dan jelas yang terjadi pada huruf yang mati setelah menekan pada makhroj huruf tersebut.…
Hukum Alif Lam Tahsin Online. Hukum alif lam atau disebut juga Lam Ta'rif, yaitu huruf Lam yang masuk pada kata benda (isim) dan didahului oleh Hamzah Washal. Hukum Lam Ta'rif membahas tentang Alif…
100+ Contoh Idzhar Halqi dalam Al Quran Beserta… 100-contoh-idzhar-halqi-dalam-al-quran Assalaamu'alaikum Hallo Sobat Tahsin.id, pada artikel ini admin akan membagikan 100+ contoh Idzhar Halqi dalam Al Quran. Dalam ilmu tajwid Idzhar Halqi masuk ke dalam hukum Nun Mati atau…
Tajwid surat An Nazi'at ayat 26-30 Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat surat An Nazi'at ayat 26-30, sebagai sambungan dari bahasan sebelumnya yaitu hukum tajwid surat An Nazi'at ayat 21-25.An…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 15 dan Artinya Tahsin Online l Membagikan pelajaran Ilmu Tajwid. Pada artikel ini akan dibahas hukum Tajwid Surat Al Baqarah ayat 15 dan artinya. Pada artikel sebelumnya sudah dibahas juga surat Al Baqarah…
Cara Cari Uang dan Berkah Menurut Islam Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan Cari Uang dan Berkah Menurut Islam Di era modern saat ini telah muncul kata smartphone atau biasa disebut dengan Telepon genggam…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 13 Lengkap dan Artinya Tahsin Online. Assalaamu'alaikum, berjumpa kembali dengan kami blog yang membagikan pelajaran ilmu tajwid lengkap. Pada artikel ini akan diuraikan Hukum Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 13 Lengkap dengan Artinya. وَإِذَا…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 7 Lengkap dengan Artinya tajwid surat al baqarah ayat 7 Tahsin.id membagikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 7 lengkap dengan artinya. خَتَمَ اللَّهُ عَلٰى قُلُوبِهِمْ وَعَلٰى سَمْعِهِمْ ۖ وَعَلٰىٓ أَبْصٰرِهِمْ غِشٰوَةٌ ۖ وَلَهُمْ عَذَابٌ عَظِيمٌ Artinya: "Allah telah…
Ngeblog itu seperti menanam pohon Ngeblog adalah aktifitas menulis pada sebuah halaman website pribadi. Kegiatan ini bagi sebagian orang merupakan hal yang mengasyikkan. Melalui sebuah blog, kita bisa menuangkan ide atau artikel menarik yang bermanfaat…
Cara menulis shadaqallahul 'azhim yang benar Setelah selesai membaca Al Quran, lazimnya kita mengucapkan kata penutup yaitu shadaqallahul 'azhim. Terlepas dari perbedaan pendapat mengenai hal itu, Tahsin Online akan membagikan cara menulisnya yang benar. Mungkin ada…
Tajwid Surat Al Mujadalah Ayat 11 Assalaamualaikum warahmatullahi wabarakaatuh. Halo Sobat Tahsin.Id. Alhamdulillah kita panjatkan kehadirat Allah subhanahu wa ta’ala yang telah memberikan begitu banyak nikmat. Satu bentuk wujud syukur kita terhadap nikmat itu ialah mempergunakannya…
Hukum Tajwid surat Al Isra ayat 14 lengkap Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Isra ayat 14.Dikutip dari wikishia, Surah Al-Isra' (bahasa Arab:الإسرا, al-Isrā, "Perjalanan Malam") adalah surah ke-17 Al-Quran berdasarkan…
Contoh Mad Thabi'i di surat An Nas Contoh Mad Thabi'i di surat An Nas Ketika membaca Al Quran harus diperhatikan hukum tajwid dan makhraj hurufnya. Agar bacaan Al Quran menjadi benar dan juga enak didengar. Mempelajari ilmu…
Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 9 Lengkap dengan Artinya Tahsin.id Assalaamu'alaikum, berjumpa kembali dengan blog kami yang akan membagikan materi pelajaran ilmu tajwid. Selain materi ringkas juga ada pembahasan langsung mengenai tajwid Al Quran per kata yang diterapkan pada ayat-ayat…
Bukan Sekadar Kegiatan Buang Uang, Traveling Juga… Kalau kamu salah satu orang yang beranggapan traveling hanya buang-buang waktu dan uang, sebaiknya pikir lagi deh karena biaya traveling ga semahal itu kok. Penulis Inggris, Mark Twain, pernah menulis, “Travel is…
100+ Contoh Idgham Bila Ghunnah dalam Al Quran… contoh-idgham-bila-ghunnah-dalam-al-quranAsslaamu'alaikum Hallo Sobat Tahsin.id pada artikel ini admin akan membagikan contoh Hukum Idgham Bila Ghunnah dalam Al Quran. Dalam Ilmu Tajwid Idgham Bila Ghunnah masuk ke dalam Hukum Nun Mati…
Tajwid Surat Al Buruj Ayat 11 dan Artinya Assalaamu'alaikum, Sahabat Tahsin Online berjumpa kembali dengan blog seputar ilmu tajwid, pada artikel ini akan diuraikan tajwid surat Al Buruj ayat 11 dan artinya. اِنَّ الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا وَعَمِلُوا الصّٰلِحٰتِ لَهُمْ…
Hukum Tajwid surat Al Kafirun ayat 1-6 lengkap… Assalaamu'alaikum, Hallo Sobat Tahsin.ID pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Kafirun ayat 1-6.Surat Al Kafirun merupakan salah satu surat dalam Al Quran yang sering dibaca oleh umat…
Tajwid Surat Al Maidah Ayat 32: Memahami Keutamaan… Memahami bacaan Al-Quran dengan tepat dan sesuai kaidah ilmu tajwid adalah suatu hal yang sangat penting bagi umat Islam. Salah dalam melafalkan atau memahami ayat-ayat suci Al-Quran bisa mengakibatkan pemaknaan…
Tajwid Surat Al Baqarah ayat 8 Lengkap dengan Artinya tajwid surat al baqarah ayat 8 Tahsin.id Assalaamu'alaikum... Berjumpa kembali dengan blog yang akan membagikan pelajaran ilmu tajwid secara lengkap. Pada artikel ini akan diuraikan hukum tajwid surat Al Baqarah ayat 8…
Tafsir Surat Al-A'raf Ayat 35 Menurut Tafsir Ibnu Katsir TAHSIN.ID- Surat Al-A'raf merupakan sumber kearifan dan petunjuk bagi umat Islam, yang mengandung pelajaran berharga untuk kehidupan sehari-hari. Salah satu ayat yang mencerminkan kebijaksanaan dan keadilan Allah terdapat pada ayat…